Pelatihan Branding dan Digital Marketing Produk Olahan Sampah Plastik UD. Aisyah Jaya
Keywords:
Branding, Digital Marketing, Tanda, Simbol, DesainAbstract
Brand dapat menyangkut satu atau gabungan dari beberapa faktor yaitu nama, istilah, tanda, simbol, atau desain untuk mengidentifikasi suatu produk atau pelayanan yang diberikan oleh penjual yang membedakannya dengan pesaingnya. Dengan semakin banyaknya penjualan secara onine sangat memberikan dampak yang signifikan bagi beberapa UKM. Ini merupakan salah satu peluang yang bisa diambil UKM jika ingin meraup omset lebih besar melalui pemasaran digital. Tetapi ditengah menjamurnya penjualan online, ternyata banyak UKM yang belum begitu mengerti tentang digital marketing itu sendiri. Pengabdi merasa perlu adanya pemahaman atau sentuhan tentang branding dan digital marketing pada program pengabdian ini. Atas dasar hal tersebut, pada program pengabdian kepada masyarakat ini, fokus tertuju pada penerapan strategi branding dan digital marketing yang dilakukan di UD. Aisyah Jaya yang memang belum menerapkan kedua hal penting tersebut. Tujuannya adalah bagaimana usaha yang sudah baik dalam pengolahan limbah plastik menjadi barang baru yang bermanfaat ini menjadi lebih bernilai jika diterapkan strategi branding dan digital marketing. Hasil kegiatan pengabdian ini akhirnya dapat memperluas pengetahuan dan pemahaman terkait strategi branding dan penerapan digital marketing, serta meningkatkan pengetahuan dan kemampuan dalam hal improvisasi UD. Aisyah Jaya dalam mengelola unit bisnisnya menjadi lebih baik lagi sesuai dengan tujuan kegiatan pengabdian ini dilakukan.
Downloads
References
Adri, Rantih Fadhlya. 2020. “Definisi Pre-Test.” MENARA Ilmu 14(1):81–85.
Arikunto. 2017. “Pengembangan Instrumen Penelitian Dan PkM.” Yogyakarta : Pustaka Pelajar.
Ayesha, Ivonne, I. Wayan Adi Pratama Syahril Hasan Amaliyah, Nur Ika Effendi Tri Yusnanto, Ni Desak Made Santi Diwyarthi Ristianawati Dwi Utami Adhy Firdaus, Mumuh Mulyana Fitriana, and Norhidayati Ash Shadiq Egim. 2022. Digital Marketing. PT. Global. PT. Global Eksekutif Teknologi.
Baharsyah, Syamsudin. 2021. “Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Promosi Terhadap Kepuasan Pelanggan.” Jurnal Aplikasi Pelayaran Dan Kepelabuhanan 10(2):175. doi: 10.30649/japk.v10i2.84.
Fandy Tjiptono. 2014. “Empat Dimensi Kualitas Produk.” (Yogyakarta : Andi Offset):16–45.
H Kara, O. Anlar MY Ağargün. 2014. “Teknik Pengumpulan Data.” Paper Knowledge . Toward a Media History of Documents 7(2):107–15.
Hasanudin. 2021. “PELATIHAN MANAJEMEN DISTRIBUSI PRODUK HOME.” 6(1).
Iimaaniyah, 2019. 2019. “Metode Penelitian.” Metode Penelitian 32–41.
Kellet, Kevin Lane, Leslie De Chernatony, Albert M. Muniz, and Tilde Heding. n.d. “Brand Management.”
Leon G. Schiffman, Leslie Lazar Kanuk. 2016. “Buying Decision.” 1–23.
M.Sesaria. 2020. “Bab Ii Kajian Pustaka Bab Ii Kajian Pustaka 2.1.” Bab Ii Kajian Pustaka 2.1 (2004):6–25.
Magdalena, Ina, and Miftah Nurul Annisa. 2021. “Analisis Penggunaan Teknik Pre-Test Dan Post-Test.” Jurnal Pendidikan Dan Ilmu Sosial 3(2):150–65.
Nurhasan, Nurhasan, and Rico Septia B. 2023. “Analisis Pembukuan Sederhana Terhadap Pengelolan Cashflow UMKM Di Desa Ciangsana, Kecamatan Gunung Putri, Kabupaten Bogor.” J-MAS (Jurnal Manajemen Dan Sains) 8(1):273. doi: 10.33087/jmas.v8i1.978.
Prof. Dr. Sugiyono. 2013. “Metode Penelitian Sebagai Cara Ilmiah Untuk Mendapatkan Data Yang Valid.” 5.
Putri, Rachma, and Bambang Munas. 2023. “PENGARUH DIGITAL MARKETING DAN WORD OF MOUTH TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN DENGAN BRAND IMAGE SEBAGAI VARIABEL MEDIASI (Studi Pada Konsumen Wingko Babat Pak Moel Di Kota Semarang).” Diponegoro Journal of Management 12(1):1–15.
Ryan, Cooper, and Tauer. 2013. “Strategi Branding.” Paper Knowledge . Toward a Media History of Documents 12–26.
Saleh, Muhammad Yusuf, and Miah Said. 2019. Konsep Dan Strategi Pemasaran. Vol. 3.
Siswanto Sutojo. 2019. “Manajemen Pemasaran.” Jakarta: PT.Damar Mulia Pustaka. 20(5):40–43.
Sugiyono. 2018. “Bab III - Metode Penelitian.” Metode Penelitian 32–41.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Rizky Muyasar, Hasanudin Hasanudin

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.