Perkembangan Kognitif dan Landasan Mendidik Siswa di SD PAB 12 SAMPALI

Authors

  • Winda Amelia Putri Universitas Islam Negeri Sumatera utara
  • Suyono Suyono Universitas Islam Negeri Sumatera Utara
  • Isal Salbila Universitas Islam Negeri Sumatera Utara
  • Sindy Adella Universitas Islam Negeri Sumatera Utara

Keywords:

Perkembangan Kognitif, Faktor Perkembangan Kognitif, Teori Perkembangan Kognitif

Abstract

Perkembangan kognitif sendiri menjadi salah satu bagian terpenting dari proses perkembangan peserta didik. Kognitif juga merupakan istilah yang berasal dari kata “cognition” yang memiliki arti mengetahui. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui konsep dasar perkembangan kognitif pada anak menurut beberapa teori yaitu teori Jean Piaget, Jerome Brunner, Ausuble, dan Vygotsky. Jenis penelitian yang peneliti gunakan yaitu jenis penelitian kualitatif. Penelitian ini menggunakan metode pengumpulan data bersifat studi Pustaka atau library research. Artinya dalam kajian ini peneliti mengumpulkan data melalui literatur tertulis atau sumber-sumber informasi dan berbagai data lainnya yang dapat menunjang penulisan artikel ini didalam kepustakaan. Penelitian ini memfokuskan pada salah satu perkembangan kognitif yaitu Jean Piaget dalam kegiatan pembelajaran. Hasil penelitian menunjukkan bahwa perkembangan dari teori Piaget dapat membantu para pendidik untuk memahami tahap dan karakteristik perkembangan kognitif peserta didik, yaitu dalam hal menentukan taraf kognitif dan memilih strategi pembelajaran yang sesuai dengan tahapan perkembangan peserta didik.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Ayu, Ni putu, dkk. 2021. Ilmu Alamiah Dasar. Bandung: Nilacakra.

Bujuri, Dian Andesta. 2018. “Analisis Perkembangan Kognitif Anak Usia Dasar dan Implikasinya dalam Kegiatan Belajar Mengajar”. Literasi, Vol. 9, No. 1,

Darmadi. 2017. Pengembangan Model dan Metode Pembelajaran Dalam Dinamika Belajar Siswa. Yogyakarta: Deepublihs.

Daud, Muh., dkk. 2021. Buku Ajar Psikologi Perkembangan Anak. Jakarta: Kencana.

Dian Andesta Bujuri. (2018), Analisis Perkembangan Kognitif Anak Usia Dasar dan Implikasinya dalam Kegiatan Belajar Mengajar. Journal homepage. Vol. 9 No. 1

Fithriyani, Azmi Sita. “Perkembangan Kognitif Dan Psikomotorik Anak Tunagrahita”. Skripsi. Yogyakarta : Uin Sunan Kalijaga. (2015).

Khadijah, Nurul Amelia. 2021. “Perkembangan Kognitif Anak Usia Dini”: Teori dan Praktik. Jakarta: Kencana

Khairunnisa Simanjuntak, et. al. (2022), Perkembangan Kognitif Peserta Didik dan Implementasi Dalam Kegiatan Pembelajaran. Jurnal Riyadhah. Vol. 1 No. 1

Khadijah. 2016. “Pengembangan Kognitif Anak Usia Dini”. Medan : Perdana Publishing

Nuryati & Darsinah. 2021. “Implementasi Teori Perkembangan Kognitif Jean Piaget dalam Pembelajaran Matematika di Sekolah Dasar”, Jurnal Papeda, Vol 3, No 2

Ramadhan Almadani. (2022), Pengembangan Kognitif Pada Siswa Sekolah Dasar dengan Literatur Harian. Jurnal Soshumdik. Vol.1, No.1

Santrock, John. W. 2012. “Life-Span Development (Perkembangan Masa Hidup)” Edisi Ketigabelas Jilid 1. Jakarta : Erlangga

Susila, Gede Henri Ari. “Metode Permainan Otak- Otak Anak Sekolah Dasar”. (Bandung: Nilacakra, 2024)

Wawancara. (2024) Ibu Isnaniah Selaku Kepala Sekolah SD PAB 12 Sampali

Wawancara. (2024), Bapak Selamet Riadi Guru SD di PAB 12 Sampali

Downloads

Published

2024-06-30

How to Cite

Amelia Putri, W. ., Suyono, S., Salbila, I. ., & Adella, S. . (2024). Perkembangan Kognitif dan Landasan Mendidik Siswa di SD PAB 12 SAMPALI. Jurnal Media Informatika, 5(2), 153-158. Retrieved from https://ejournal.sisfokomtek.org/index.php/jumin/article/view/3467

Most read articles by the same author(s)