Mitigasi Struktural dan Non-Struktural Bencana Banjir Sebagai Dasar Meningkatkan Ketahanan Masyarakat di Daerah Karanggayam dan Sekitarnya, Kabupaten Kebumen, Indonesia

Authors

  • Nofrohu Retongga Universitas Teknologi Sumbawa
  • Sayidatina Hayatuzzahra Universitas Teknologi Sumbawa
  • Nurhikmah Putri Wijaya Universitas Teknologi Sumbawa
  • Ardian Anwar Universitas Teknologi Sumbawa
  • Samsun Samsun Universitas Teknologi Sumbawa
  • Ahmad Husnul Fiqri Universitas Teknologi Sumbawa
  • Indah Aprianti Universitas Teknologi Sumbawa
  • Popi Jolia Salia Universitas Teknologi Sumbawa
  • Muhammad Jihad Universitas Teknologi Sumbawa
  • M. Haris Universitas Teknologi Sumbawa
  • Agus Munandar Universitas Teknologi Sumbawa

DOI:

https://doi.org/10.55338/jpkmn.v5i2.2986

Keywords:

Mitigasi, Struktural, Non-Struktural, Ketahanan, Banjir, Karanggayam

Abstract

Banjir merupakan bencana yang cukup sering terjadi di Kabupaten Kebumen, dari tahun 2011-2020 tercatat oleh Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Kebumen terdapat 1.335 kejadian bencana alam dan diantaranya terjadi peristiwa bencana banjir sebesar 154 (11,5%). Terdapat 8 kejadian bencana banjir di Kecamatan Karanggayam. Tujuan pengabdian ini untuk meningkatkan ketahanan masyarakat terhadap bencana banjir melalui pendekatan mitigasi struktural dan non-struktural sehingga menurunkan risiko bencana banjir di daerah Karanggayam. Metode pengabdian ini menggunakan 2 metode yaitu, studi pustaka peneliti dan pengabdian terdahulu, dan observasi langsung di lapangan. Meningkatan ketahanan masyarakat dan meminimalisir risiko bencana banjir di Daerah Karanggayam dapat dilakukan dengan mitigasi struktural dengan cara membangun dinding penahan banjir dan pembersihan aliran sungai dari sampah dan endapan sedimen. Mitigasi non-struktural dapat dilakukan dengan pemasangan sistem peringatan dini bencana banjir, pembuatan jalur evakuasi dan papan arah jalur evakuasi, sosialisasi bencana banjir dan pemasangan papan peringatan daerah rawan bencana banjir sehingga dapat meningkatkan ketahanan masyarakat terhadap bencana banjir.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Alfiani, N., Rakhmadi, F. A., & Yatman, S. (2020). Instalasi dan Evaluasi Sistem Peringatan Dini Banjir Berbasis Sensor Ultrasonik HC-SR04 dan Internet of Things (IoT). Sunan Kalijaga Journal of Physics, 2(2), 64–71.

Badan Standarisasi Nasional. 2017. SNI 8460-2017 Persyaratan Perencanaan Geoteknik. Badan Standarisasi Nasional. Jakarta.

Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Kebumen. (2021). Tentang Rekapan Bencana di Kabupaten Kebumen. Kebumen: BPBD

Dahlia, S., Nurharsono, T., & Rosyidin, W. F. (2018). Analisis Kerawanan Banjir Menggunakan Pendekatan Geomorfologi di DKI Jakarta. Jurnal Alami: Jurnal Teknologi Reduksi Risiko Bencana, 2(1), 1–8.

Koem, S., Akase, N., & Muis, I. (2019). Peningkatan Kapasitas Masyarakat Dalam Mengurangi Risiko Bencana Di Desa Bandung Rejo Kabupaten Gorontalo. Aksiologiya: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(2), 176–184.

Rahmati, O., Pourghasemi, H. R., & Zeinivand, H. (2016). Flood susceptibility mapping using frequency ratio and weights-of-evidence models in the Golastan Province, Iran. Geocarto International, 31(1), 42–70.

Retongga, N. (2023). Analisis Risiko Bencana Longsor Dan Banjir Berbasis Pola Pengaliran Dan Geomorfologi Di Daerah Karanggayam Kabupaten Kebumen Provinsi Jawa Tengah. Tesis. UPN Veteran Yogyakarta.

Srivastava, O. S., Denis, D. M., Srivastava, S. K., Kumar, M., & Kumar, N. (2014). Morphometric analysis of a Semi Urban Watershed, trans Yamuna, draining at Allahabad using Cartosat (DEM) data and GIS. Int J Eng Sci, 3(11), 71–79.

Sudiana, N. (2020). Evaluasi Penerapan Sistem Peringatan Dini Bencana Longsor di Kampung Jatiradio, Desa Cililin, Kecamatan Cililin, Kabupaten Bandung Barat. Jurnal Alami: Jurnal Teknologi Reduksi Risiko Bencana, 4(1), 9–18.

Sukiyah, E., Haryanto, A. D., & Zakaria, Z. (2004). Aplikasi Sistem Informasi Geografis dalam Penetapan Kawasan Rawan Banjir di Kabupaten Bandung Bagian Selatan. Bulletin of Scientific Contribution, 2(1), 26–37.

Zainuri, E., Suprijanto, H., & Sisinggih, D. (2021). Studi Perencanaan Bangunan Dinding Penahan Sebagai Upaya Pengendalian Banjir Sungai Meduri Kabupaten Pekalongan Jawa Tengah. Jurnal Teknik Pengairan: Journal of Water Resources Engineering, 12(1), 1–15.

Downloads

Published

2024-04-23

How to Cite

Retongga, N., Hayatuzzahra, S. ., Putri Wijaya, N., Anwar, A., Samsun, S., Husnul Fiqri, A., Aprianti, I. ., Jolia Salia, P. ., Jihad, M. ., Haris, M., & Munandar, A. (2024). Mitigasi Struktural dan Non-Struktural Bencana Banjir Sebagai Dasar Meningkatkan Ketahanan Masyarakat di Daerah Karanggayam dan Sekitarnya, Kabupaten Kebumen, Indonesia. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Nusantara, 5(2), 1725-1729. https://doi.org/10.55338/jpkmn.v5i2.2986

Most read articles by the same author(s)