EVALUASI DATA BALITA STUNTING DAN PENCANANGAN POT ASHANTI (PROGRAM ORANG TUA ASUH ANAK STUNTING)

Authors

  • Silvia Dewi Mayasari Riu, Universitas Muhammadiyah Manado,  Indonesia
  • Cut Mutiya Bunsal, Universitas Muhammadiyah Manado,  Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.55338/jpkmn.v3i1.365

Keywords:

Stunting, Orang Tua Asuh, Balita

Abstract

Tujuan dari Pengabdian masyarakat ini adalah mengevaluasi kembali data balita stunting serta menyusun Program Orang Tua Asuh Anak Stunting dalam penanggulangan kejadian stunting. Metode yang digunakan dalam pengabdian ini adalah evaluasi data sebelumnya dan melakukan pengukuran tinggi badan dan berat badan serta tahap perkembangan.  Secara jangka panjang maka hasil dari program ini dapat membantu menanggulangi stunting dengan melibatkan keluarga dari balita stunting dan orang tua asuh dalam hal ini donatur yang bersedia memberikan atau mengadakan kebutuhan terutama kebutuhan gizi balita stunting. Luaran ini melanjutkan program orang tua asuh dengan fokus pada proses pengasuhan anak stunting, dalam hal ini edukasi tentang stunting maupun gizi balita stunting.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2022-09-30

How to Cite

Dewi Mayasari Riu, S., & Cut Mutiya Bunsal. (2022). EVALUASI DATA BALITA STUNTING DAN PENCANANGAN POT ASHANTI (PROGRAM ORANG TUA ASUH ANAK STUNTING). Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Nusantara, 3(1), 418-422. https://doi.org/10.55338/jpkmn.v3i1.365