Penyuluhan Penerapan ISAK 35 Dalam Menyusun Laporan Keuangan Non Laba Pada Panti Asuhan Di Sumatera Utara
Keywords:
laporan Non Laba, ISAK 35Abstract
Adapun tujuan dari penyuluhan ini adalah agar organisasi non laba yang ada di Indonesia ini khususnya di Sumatera Utara ini dapat menerapkan ISAK 35 dalam penyusunan laporan keuangan. Metode yang digunakan dalam penyuluhan ini adalah metode kualitatif deskriptip yaitu dengan melakukan wawancara langsung kepada bagian keuangan panti tentang bagaimana pencatatan keuangan yang dilakukan oleh panti selama ini.
Penyuluhan ini dilakukan pada akhir Desember 2021 yang lalu di 3 (tiga) panti asuhan yaitu Panti gelora Kasih, Panti Kasih Murni dan panti asuhan Sendoro Medan. Adapun temuan yang terdapat dilapangan, ternyata ketiga panti ini tidak melakukan pencatatan keuangan sesuai dengan ISAK 35, panti asuhan hanya mencatat penerimaan kas dan pengeluaran kas saja.
Downloads
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 Sahala Purba, Kristanty MN Nadapdap, Rahel Junita, Santy Aji Sitohang, Wie Shi Wudjud, Talenta Marbun, Sarah Gracella, Vebina Natalia, Ema Sitanggang, Novelita Manullang

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Sahala Purba,
universitas methodist indonesia,
Indonesia







