PEMBUATAN WEBSITE ASSESMEN NASIONAL BERBASIS KOMPUTER UNTUK SISWA DI SDN CIHANJARO

Authors

  • Maulidiatama Akbar Universitas Telkom Bandung
  • Khoerul Umam Universitas Telkom Bandung
  • Ferikho Fatih Azhar Universitas Telkom Bandung
  • Jaisy Malikulmulki Universitas Telkom Bandung
  • Augyres Farha S. N Universitas Telkom Bandung
  • Meta Kallista Universitas Telkom Bandung
  • Rifqi Muhammad Fikri Universitas Telkom Bandung
  • Ashri Dinimaharawati Universitas Telkom Bandung

Keywords:

ANBK, Website Pendidikan, Interaktif, Inovasi Pendidikan, Evaluasi Pendidikan

Abstract

Assesmen Nasional Berbasis Komputer (ANBK) merupakan program pemerintah yang diselenggarakan oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbutristek) sebagai pengganti ujian nasional. Program ANBK bertujuan untuk pemetaan mutu sistem pendidikan di suatu institusi sekolah. Hasil ANBK akan menjadi bahan evaluasi untuk memperbaiki kualitas pendidikan sekolah-sekolah. Peserta dalam ujian ANBK di SDN Cihanjaro merupakan siswa kelas 5, namun banyak dari mereka yang masih kesulitan dengan ANBK, termasuk dalam pengoperasian komputer dan kemampuan membaca dan berhitung Oleh karena itu, tujuan dari proposal ini adalah untuk membantu SDN Cihanjaro agar lebih siap dan mahir dalam pelaksanaan ANBK, dengan cara membangun situs untuk SDN Cihanjaro. Website ini dirancang sebagai platform pendidikan interaktif yang bertujuan untuk membantu siswa dalam mempersiapkan diri menghadapi ujian ANBK dengan berbagai fitur untuk memfasilitasi proses belajar siswa dengan tampilan yang menarik dan mudah diakses oleh siswa.  

Downloads

Download data is not yet available.

References

Aditya Ramadhani, Andrean Akbar Permana, Azlam Abi Yansah, Affan Setya Fahriza, & Hendry. (2024). Perancangan Aplikasi Manajemen Surat Keluar Responsive Dengan Bootstrap Berbasis Web. Bulletin of Computer Science Research, 4(4), 368–375. https://doi.org/10.47065/bulletincsr.v4i4.342

Enterprise, J. (2017). Otodidak pemrograman JavaScript. Jakarta: Elex Media Komputindo

Halim, Anarky, Citra Fitri Miladiyah, F. A. (2021). Pelatihan Dasar Pembuatan Website Sederhana Menggunakan Framework Bootstrap Anarky. Praxis: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Journal , 1(2), 134-139.

Hartati, S. (2020). PERANCANGAN SISTEM INFORMASI INVENTARIS BARANG PADA KANTOR NOTARIS DAN PPAT R.A LIA KHOLILA, S.H MENGGUNAKAN VISUAL STUDIO CODE. Jurnal Siskomti, 3(2). http://www.ejournal.lembahdempo.ac.id

Lotulung, C. V., Ulfah, U., & Trimey, L. (2023). Pengantar Pendidikan (M. J. Fika, Ed.; 1st ed.). Yayasan Kita Menulis.

Mariko, S. (2019). APLIKASI WEBSITE BERBASIS HTML DAN JAVASCRIPT UNTUK MENYELESAIKAN FUNGSI INTEGRAL PADA MATA KULIAH KALKULUS. Jurnal Inovasi Teknologi Pendidikan, 6(1), 80–91. https://doi.org/10.21831/jitp.v6.1.22280

Noviantoro, A., Silviana, A. B., Fitriani, R. R., & Permatasari, H. P. (2022). RANCANGAN DAN IMPLEMENTASI APLIKASI SEWA LAPANGAN BADMINTON WILAYAH DEPOK BERBASIS WEB. Jurnal Teknik Dan Science, 1(2), 88–103. https://doi.org/10.56127/jts.v1i2.108.

Sakri, A. A. P., Kallista, M., Hasibuan, F. C., Dinimaharawati, A., Taufiq, H. H., Vikrama, M. P., & Athallah, R. P. (2024). Penerapan sistem deteksi wajah dan suhu tubuh untuk presensi berbasis IoT di SMA Al Kenzie Bandung. Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN), 5(1), 1363–1371. https://doi.org/10.55338/jpkmn.v5i1.2667

Suharto, E. (2010). “Membangun Masyarakat Memberdayakan Rakyat: Kajian Strategis Pembangunan Kesejahteraan Sosial dan Pekerjaan Sosial.” Bandung: Refika Aditama. (https://id.scribd.com/doc/283795901/Edi-Suharto)

UNESCO. (2014). “Teaching and Learning: Achieving Quality for All. EFA Global Monitoring Report 2013/4.” Paris: UNESCO Publishing. https://unesdoc.unesco.org/ark:/48223/pf0000225660

Downloads

Published

2025-02-04

How to Cite

Akbar, M., Umam, K., Azhar, F. F. ., Malikulmulki, J., Farha S. N, A., Kallista, M., Fikri, R. M. ., & Dinimaharawati, A. (2025). PEMBUATAN WEBSITE ASSESMEN NASIONAL BERBASIS KOMPUTER UNTUK SISWA DI SDN CIHANJARO. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Nusantara, 6(2), 3738-3746. Retrieved from https://ejournal.sisfokomtek.org/index.php/jpkm/article/view/5415

Most read articles by the same author(s)