Edukasi Deteksi Dini Kanker Payudara dengan SADARI Pada WUS di Sukmajaya Kota Depok

Authors

  • Delvira Andini Politeknik Karya Husada
  • Nur Handayani Politeknik Karya Husada, DKI Jakarta
  • Agnomelsya Bangaran Politeknik Karya Husada, DKI Jakarta

DOI:

https://doi.org/10.55338/jpkmn.v6i2.5472

Keywords:

Edukasi, Deteksi Dini, kanker payudara, SADARI, Wanita Usia Subur

Abstract

Kanker payudara merupakan hal yang menakutan bagi kaum wanita karena kanker payudara  ini diidentikkan dengan sebuah keganasan yang dapat berakibat pada kematian. Kanker payudara dapat dideteksi sejak dini dengan cara SADARI. Rendahnya pemahawan wanita yang melakukan SADARI dengan benar menjadi faktor penyebab tidak tercapaiknya skrining kanker payudara dengan metode SADARI di Kota Depok. Pengabdian kepada Masyarakat ini bertujuan untuk menyelesaikan masalah di Kelurahan Abdijaya Kecamatan Sukmajaya Kota Depok yaitu dengan penyuluhan tentang Edukasi Deteksi Dini Kanker Payudara dengan SADARI. Materi penyuluhan definisi SADARI, Tujuan SADARI, Cara melakukan SADARI yang benar, Perubahan yang perlu dikenali saat SADARI, Keunggulan SADARI, Keterbatasan SADARI. Hasil dari penyuluhan Kesehatan yaitu meningkatnya pengetahuan Wanita Usia Subur (WUS) dengan indikator nilai rata-rata WUS sebelum penyuluhan yaitu 60,6 menjadi 96,9 setelah dilakukan penyuluhan. Tindak lanjut dari kegiatan pengabdian Masyarakat ini yaitu menjadikan RW setempat RW Binaan dengan melakukan koordinasi dengan kelurahan Abdijaya sehingga program ini dapat berkelanjutan

Downloads

Download data is not yet available.

References

American Cancer Society, 2021. Retrieved from https://www.cancer.org/research/cancer-facts-statistics/all-cancer-facts-figures/cancer-facts-figures-2021.html

Ardana D P, & Ristiana R. (2018). Pengaruh pendidikan kesehatan terhadap peningkatan pengetahuan dan sikap tentang pemeriksaan payudara sendiri (SADARI) di kalangan wanita usia produktif. Jurnal Kesehatan Masyarakat, 14(1, 45-52.

Global Burden of Cancer Study (Globocan) pada tahun (2022). Retrieved from https://gco.iarc.fr/today/en

Hidayati. R.W., Rukmini D.K. (2022). Pelatihan pemeriksaan payudara dendiri (SADARI) untuk peningkatan drajat kesehatan wanita di desa singkil wetan, kecamatan ngombol, purworejo. JICE (The Journa Of Innovation in Community Empowermerment). 4(1), 7-13

Kemenkes RI.2023. Retrieved from https://upk.kemkes.go.id/new/pelaksanaan-skrining-kanker-payudara-dan-kanker-leher-rahim-melalui-sister-klinik-upk-kemenkes-ri-di-kementerian-kelautan-dan-perikanan#:~:text=Kanker%20payudara%20paling%20banyak%20dialami,dari%20total%20kasus%20kanker%20nasional.

Marfianti.E. Peningkatan pengetahuan Kanker Payudara dan Keterampilan Periksa Payudara Sendiri (SADARI) untuk deteksi dini kanker payudara di Semutan Jatimulyo Dlingo. Jurnal Abdimas Madani dan Lestari. 03(01), 25-31

Nurul A.,Alysa.S. (2023). Edukasi kesehatan reproduksi PUS (Pasangan Usia Subur) di Dusun Benyo Sendangsari Pajangan Bantul DIY Tahun 2023. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Mulia Madani Yogyakarta. 2(2), 3032-7911.

Octaviana D.R., Ramadhani R.A. (2021). Hakikat manusia:Pengetahuan (Knowladge, ilmu pengetahuan (Sains), Filsafat dan agama. Jurnal Tawadhu.5(2), 143-159.

Pratiwi E.S., Sonia E.S.,Muhammad I. (2018) Efek Protektif Ektrak Etanol Umbi Bawang Dayak Terhadap Diameter dan Volume Tumor Payudara Tikus Putih Rattus Norvegicu Betina Galur Sprague-Dawley Diinduksi 1,12. Cerdika: Jurnal Ilmiah Indonesia, 3(10), 998-1004

Profil Kesehatan Indonesia (2019) Retrieved from https://sehatnegeriku.kemkes.go.id/baca/umum/20220202/1639254/kanker-payudaya-paling-banyak-di-indonesia-kemenkes-targetkan-pemerataan-layanan-kesehatan/

Qoyyimah A.U., Rohmanawti.W.,Ropitasari. Efektivitas Penyuluhan dalam Meningkatkan Pengetahuan Remaja Putri Tentang SADARI (Pemeriksaan Payudara Sendiri) di SMK Muhammadiyah 3 Klaten Tengah. (2022). Jurnal Kebidanan, XIV(02), 2301-7023

Siregar.M.A., Wulan.F. (2022). Hubungan Drajat Nyeri pada Brief Plain Inventory dengan Stadium Kanker Payudara. Jurnal Kesehatan Andalas. 11(1)

Situmorang R. (2015). Kanker Payudara: Pencegahan dan Deteksi Dini. Buku Kesehatan

Sulistiyowati, S. (2018). Perilaku Sadari Remaja Putri Melalui Pendidikan Kesehatan Di Smk 1 Muhammadiyah Lamongan. Journal of Health Sciences, 10(2), 149–155. https://doi.org/10.33086/jhs.v10i2.124v

Yanti N.L., Oktaviani N.P. (2020) edukasi pemeriksaan payudara sendiri (SADARI) pada remaja sebagai upaya pencegahan dini kanker payudara. Jurnal Abdimas ITEKES Bali. 1(2),125-136.

Downloads

Published

2025-02-10

How to Cite

Andini, D. ., Handayani, N., & Bangaran, A. . (2025). Edukasi Deteksi Dini Kanker Payudara dengan SADARI Pada WUS di Sukmajaya Kota Depok. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Nusantara, 6(2), 3893-3897. https://doi.org/10.55338/jpkmn.v6i2.5472