Penerapan Sistem Informasi Pemasaran Biji Kopi Dan Bubuk Kopi Arabika Berbasis Android

Authors

  • Nurul Hafizar a:1:{s:5:"en_US";s:25:"UNIVERSITAS HARAPAN MEDAN";}
  • Edy Rahman Syahputra Universitas Harapan
  • Dedy Irwan Universitas Harapan

DOI:

https://doi.org/10.55338/jumin.v4i1.430

Abstract

Perkembangan teknologi informasi dan komunikasi penting bagi kebutuhan manusia khususnya bagi pemerintah dan pelaku bisnis, serta dapat mengikuti perkembangan zaman. Perkembangan teknologi informasi telah memberikan kontribusi yang besar terhadap pertumbuhan perusahaan. Model penjualan yang berjalan saat ini masih menggunakan metode penjualan secara konvensional, yang dimana model penjualan ini kurang berjalan efisien dikarenakan saat melakukan pemesanan kopi seringkali membutuhkan waktu yang lama untuk percakapan tidak terstruktur dan 1-2 pelanggan harus menjelaskan kopi yang diinginkannya. Saat pelanggan menjelaskan detail kopi yang diinginkan atau dibutuhkan, kemungkinan informasi yang disampaikan pelanggan tidak tersampaikan sehingga menyulitkan penjual untuk mencari kopi yang sesuai dengan kebutuhannya karena mungkin pelanggan kurang mengerti tentang kopi. Sehingga diperlukan sistem yang dapat melakukan pemasaran kopi arabika. Dalam membangun sistem penelitian ini akan menggunakan media berbasis android. Tujuan penelitian ini Untuk mengetahui dan memperbaiki sistem yang digunakan yang sedang berjalan saat ini agar menjadi lebih baik lagi dan Meningkatkan penjualan dan mampu bersaing dengan produk kopi lainnya serta Menghasilkan media promosi kopi arabika berbasis android.

Downloads

Download data is not yet available.

References

C. Sianipar and R. Ambarita, “Analisis dan Eksperimental Performasi Kompresi Uap 2 Tingkat dengan Variasi 4 Siklus”, JuKSIT, vol. 1, no. 1, pp. 1–5, Dec. 2022.

R. Telambanua, “Dampak Sistem Wide-Body Aircraft pada Penerbangan (Studi Kasus: Air Traffic Service Center Medan)”, JuKSIT, vol. 1, no. 1, pp. 6–9, Dec. 2022.

T. Anatasya, “Kajian Jarak Aman Antara Arrival Traffic dan Departure Traffic Pada Unit Aerodrome Control Tower di Perum LPPNPI Kantor Cabang Medan ”, JuKSIT, vol. 1, no. 1, pp. 15–18, Dec. 2022.

C. Siburian, “Dampak Larutan Asam Sulfat (H2SO4) dan Asam Klorida (HCl) Terhadap Laju Korosi baja karbon sedang dengan perlakuan Waktu Bervariasi”, JuKSIT, vol. 1, no. 1, pp. 10–14, Dec. 2022.

T. Manurung, “Analisis Perbandingan Kekuatan Bahan Komposit Dengan Variasi Susunan Acak Dan Lurus Memanjang Berbasis Serat Bambu Dan Resin Polyester ”, JuKSIT, vol. 1, no. 1, pp. 19–23, Dec. 2022.

J. Parningotan Sinaga, “Pengaruh Pemenuhan Slot Time Terhadap Target Take-Off Time di Perum LPPNPI Cabang Utama Jakarta Air Traffic Service Center”, JuKSIT, vol. 1, no. 1, pp. 24–27, Dec. 2022.

Downloads

Published

2022-12-03

How to Cite

Hafizar, N., Syahputra, E. R., & Irwan, D. (2022). Penerapan Sistem Informasi Pemasaran Biji Kopi Dan Bubuk Kopi Arabika Berbasis Android. Jurnal Media Informatika, 4(1), 70-80. https://doi.org/10.55338/jumin.v4i1.430