Kegiatan Ekstrakurikuler Keagamaan Sebagai Media Membangun Kepercayaan Diri Siswa Kelas Vii Di Mts Nurul Zholam Kabupaten Seruyan
Pemikiran Imam Al-Ghazali dalam Kilas Sejarah: Analisis Bibliometrik dalam Kontribusinya terhadap Pendidikan
DOI:
https://doi.org/10.55338/jumin.v6i2.4959Keywords:
Extracurricular, Religious, Confidence, Media, Building.Abstract
Tujuan Penelitian ini untuk memberikan rekomendasi penelitian selanjutnya yang berkaitan dengan kilas balik pemikiran Imam Al-Ghazali melalui analisis bibliometrik. Penelitian menggunakan pendekatan kualitatif dan analisisbibliometrik. Sumber data dari google scholar, aplikasi publish or perish (PoP) dengan 100 artikel sebagai sampel dengan kata kunci pemikiran Imam Al-Ghazali rentang waktu publikasi tahun 2020-2024 menghasilkan 100 artikel yang dianalisis menggunakan aplikasi VOSViewer versi 1.6.20. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa berdasarkan penelusuran melalui database google scholar (rentang waktu penelusuran 2020-2024) Perkembangan publikasi mengalami peningkatan secara bertahap, namun mengalami penurunan di tahun 2020,2021, dan 2024. Perkembangan penelitian tentang pemikiran Imam Al-Ghazali paling banyak terjadi pada tahun 2023 yaitu sebanyak 26 Publikasi, dan mengalami penurunan di tahun 2021 hanya 12 publikasi yang relevan dengan topik pemikiran Imam Al-Ghzali. Penelitian tersebut terdapat produktifitas peneliti yang mengkaji topik pemikiran Imam Al-Ghazali terdiri atas 6 yaitu Janwari, Jubaidah, Putri, yasin, Faizin, dan Padhil. Kemudian, berdasakan hasil analisis network, overlay, dan density vizualitation, secara umum penelitian sebelumnya hanya fokus meneliti pemikiran Imam Al-Ghazali secara luas, namun belum mengaitkan pemikiran Imam Al-Ghazali dengan character education, study, thought, dan perspektive. Sehingga temuan tersebut sangat direkomendasikan bagi peneliti selanjutnya.
Downloads
References
N. H.Hamdi, Setria Utama Rizal, Muhammad Redha Anshari, “Utilization of Digital Learning Media in Islamic Education to Increase Literacy and Innovation in the Era of Modern Technology,” pp. 1–11, 2022, [Online]. Available: https://proceedings.uinsaizu.ac.id/index.php/icon-tress/article/view/228.
W. B. N.Dian, “Peran Guru Dalam Meningkatkan Percaya Diri Siswa Melalui Kegiatan Ekstrakurikuler Muhadharah Di Mi Ma’Arif Al Ishlah …,” p. 18, 2018, [Online]. Available: http://etheses.iainponorogo.ac.id/2933/1/210614063 SKRIPSI DIAN WAHYU BINTI N.pdf.
E.Siti Maria, Mp.Smpn, andB.-P.-J.Barat, “Perkembangan Agama Pada Masa Remaja,” vol. 1, pp. 34–65, 2022.
E. S.Warsiman, Karyanto, “Perencanaan Dan Pengorganisasian Sekolah Unggul Berbasis Soft Skills,” J. Pendidik. Edutama, vol. 9, no. 2, pp. 201–214, 2022.
K.Komariah, H.Hamdanah, andS.Surawan, “Strategi Guru Pai Dalam Mengembangkan Kecerdasan Spiritual Siswa Secara Daring,” TA’DIBUNA J. Pendidik. Agama Islam, vol. 4, no. 1, p. 43, 2021, doi: 10.30659/jpai.4.1.43-52.
A.Kamnuron, Y.Hidayat, andN.Nuryadi, “Perbedaan Kepercayaan Diri Pada Siswa yang Mengikuti Ekstrakurikuler Olahraga,” Phys. Act. J., vol. 1, no. 2, p. 133, 2020, doi: 10.20884/1.paju.2020.1.2.2394.
N. S.Khairina andO.Soedirham, “Pola Asuh Orang Tua Dan Tingkat Kepercayaan Diri Pada Anak: Literature Review,” J. Ilm. Permas J. Ilm. STIKES Kendal, vol. 12, no. 4, pp. 853–862, 2022, [Online]. Available: https://journal2.stikeskendal.ac.id/index.php/PSKM/article/view/208.
D.Andriani, “Pembentukan Karakter Percaya Diri Santri dalam Kegiatan Ekstrakulikuler Muhadhoroh di Islamic Boarding School Al-Azhary Desa Lesmana Kecamatan …,” Skripsi. IAIN Purwokerto, 2017, [Online]. Available: https://repository.uinsaizu.ac.id/2614/1/COVER_ABSTRAK_DAFTAR ISI_BAB I_BAB V_DAFTAR PUSTAKA.pdf.
S. A. A. K. U.Awaliyani, “Upaya Meningkatkan Kepercayaan Diri Siswa Melalui Kegiatan Muhadhoroh,” Indones. J. Teach. Educ., vol. 2, no. 1, pp. 246–252, 2021.
R.Alfiah, “Peningkatan Aktivitas Dan Hasil Belajar Siswa Sd Melalui Penerapan Game Edukasi Android,” JPE (Jurnal Pendidik. Edutama, vol. 9, no. 1, pp. 119–132, 2022, [Online]. Available: http://ejurnal.ikippgribojonegoro.ac.id/index.php/JPE.
A.Novsa’Diyah Zahara, Darul Ilmi, Jasmienti, “Dampak Kegiatan Muhadharah Terhadap Hasil Belajar Pada Mata Pelajaran Akidah Akhlak Di Mts Muhammadiyah Kajai Kabupaten Pasaman Barat,” J. Multidisiplin Ilmu, vol. 1, no. 3, pp. 634–639, 2022.
A.Istiqomah, “Pelaksanaan muhadhoroh dalam meningkatkan kepercayaan diri siswa kelas iii mi muhammadiyah jeruk pacitan,” Skripsi Iain Ponorogo, p. 14, 2019.
L.Norvia, Muslimah, andSurawan, “Penerapan Pendekatan Learning By Doing Dalam Meningkatkan Rasa Kepercayaan Diri Siswa Sekolah Dasar Negeri 3 Tangkiling,” J. Pendidik. Islam, vol. 8, no. 2, pp. 71–87, 2022, doi: 10.37286/ojs.v8i2.168.
M. R.Rais, “Kepercayaan Diri (Self Confidence) Dan Perkembangannya Pada Remaja,” Al-Irsyad, vol. 12, no. 1, p. 40, 2022, doi: 10.30829/al-irsyad.v12i1.11935.
J.Afriza, “Pembinaan rasa percaya diri siswa melalui kegiatan,” 2023.
E. P.Martono, S.Solihatun, andW. E.Prasetyaningtyas, “Pengaruh Keterampilan Sosial Terhadap Kepercayaan Diri Siswa Terisolir,” Orien Cakrawala Ilm. Mhs., vol. 1, no. 2, pp. 167–174, 2021, doi: 10.30998/ocim.v1i2.5262.
A.Melyana andH.Pujiastuti, “Pengaruh Kepercayaan Diri Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Matematis Siswa Smp,” JPMI (Jurnal Pembelajaran Mat. Inov., vol. 3, no. 3, p. 244, 2020, doi: 10.22460/jpmi.v3i3.239-246.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Jainudin Jainudin, Hamdanah Hamdanah, Sri Hidayati

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Most read articles by the same author(s)
- Nafa Nadia, Hamdanah Hamdanah, Gito Supriadi, Pengaruh Intimate Friendship Dan Self Disclosure Terhadap Kepercayaan Diri Mahasiswa Pai Angkatan 2023 FTIK IAIN Palangka Raya , Jurnal Media Informatika: Vol. 6 No. 1 (2024): Jurnal Media Informatika Edisi September - Desember
- Noorwahidah Noorwahidah, Jasiah Jasiah, Sri Hidayati, Implementasi Model Pembelajaran SSCS Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Di MTs Raudhatul Jannah , Jurnal Media Informatika: Vol. 6 No. 2 (2025): Jurnal Media Informatika
- Muzakir Taslim, Sri Hidayati, Setria Utama Rizal, Penerapan Tutor Sebaya Pada Mata Pelajaran Matematika Kelas V Di Miftahul Huda 2 Kota Palangka Raya , Jurnal Media Informatika: Vol. 6 No. 2 (2025): Jurnal Media Informatika
- Akhmad Sukma Wahdana, Sri Hidayati, Setria Utama Rizal, Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif Tipe TGT(Teams Game Tournament) Berbantuan Media Card Sort Terhadap Keaktifan Belajar IPAS Siswa Kelas IV MIS Darul Ulum Palangka Raya , Jurnal Media Informatika: Vol. 6 No. 2 (2025): Jurnal Media Informatika
- Nur Hikmah, Sri Hidayati, Setria Utama Rizal, Penerapan Model Quantum Learning Menggunakan Media Miniatur Pada Siswa Kelas V MIS Darul Ulum Palangka Raya , Jurnal Media Informatika: Vol. 6 No. 3 (2025): Jurnal Media Informatika
Jainudin Jainudin,
IAIN Palangka Raya,
Indonesia









