Ketahanan Ekonomi Nasional Berbasiskan Pengembangan Produk Unggulan Daerah Desa Ngargosari : Pelatihan Desain Kemasan
Keywords:
Ketahanan Nasional Desain Kemasan Desa Ngargosari Mie Ketawa Produk UnggulanAbstract
Ketahanan nasional merupakan sebuah kondisi dinamis suatu bangsa yang berisikan keuletan dan ketangguhan, yang membentuk kekuatan nasional dan mampu menghadapi setiap ancaman maupun gangguan baik dari dalam maupun dari luar negara. Ada berbagai macam aspek yang mendukung ketahanan nasional, salah satunya adalah aspek ekonomi. Desa merupakan salah satu pemegang peranan penting dalam pembangunan dan ketahanan nasional. Desa Ngargosari merupakan desa yang terletak pada Kecamatan Samigaluh, Kabupaten Kulon Progo. Desa ini memiliki potensi yang besar untuk berkembang, karena desa ini memiliki banyak obyek wisata dan potensi-potensi lainnya. Namun, desa ini masih memiliki permasalahan, khususnya pada produk unggulan desa, yaitu Mie Ketawa. Saat ini produk Mie Ketawa belum mampu dikomersialisasi ke pasar-pasar retail nasional maupun international. Hal ini karena masih belum terstandarisasinya desain kemasan serta beberapa permasalahan lain terkait dengan kemasan dan sumber daya manusia. Oleh karena itu, program pengabdian masyarakat ini berfokus pada pendampingan desain Mie Ketawa berdasarkan dengan jenis bahan yang digunakan; desain visual yang sesuai STP (Segmenting, Targeting, Positioning); desain informasi produk yang memuat detail gizi, point of sales, informasi kadaluwarsa, cara memasak, dan hal-hal yang harus dihindari pada suatu produk. Kemudian, pendampingan yang diberikan juga memperhatikan dampak lingkungan kemasan dan juga faktor ergonominya.
Downloads
References
Chen, X., Feng, J., Han, S., Bai, Y., Wang, P., Liu, H., Zhang, P., & Luo, X. (2024). Cellulose nanocrystal‐modified bio‐based aqueous polyurethane coating agent for kraft paper packaging. J. Appl. Polym. Sci., 141(32).
Erlyana, Y. (2020). Semiotic analysis of packaging designs in promina puffs weaning food. Proceedings of the 1st International Conference on Folklore, Language, Education and Exhibition ({ICOFLEX} 2019).
Gurdian Curran, C. (2022). Effects of sensory cues on product acceptability and consumer perceptions, emotions, and behavior. Louisiana State University Libraries.
Irimia, A., & Popescu, C.-M. (2023). Bioactive paper packaging for extended food shelf life. Coatings, 13(9), 1658.
Ivanov, M., & Filipskyi, R. (2023). Psychology of perception of packaging by consumers. Actual Problems of Economics. https://doi.org/10.32752/1993-6788-2023-1-267-57-65
Jauhariah, J., & Syamsudin, M. (2023). Perencanaan Pembangunan. FOKUS : Publikasi Ilmiah Untuk Mahasiswa, Staf Pengajar Dan Alumni Universitas Kapuas Sintang, 21(1), 135–147. https://doi.org/10.51826/fokus.v21i1.737
Jun, H. (2018). Standard cooking kitchen system and rapid and efficient food cooking method thereof.
Marlinah, L. (2017). Meningkatkan Ketahanan Ekonomi Nasional Melalui Pengembangan Ekonomi Kreatif. Jurnal Cakrawala: Ejournal.Bsi.Ac.Id, 17(2), 258–265. https://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/cakrawala/article/view/2488
Noyon, A. R., Karim, S., Rouf, A., Jamal, M., Layek, R. K., Sivanantham, G., & Uddin, E. (2023). Fabrication of biodegradable kraft paper from buffing dust and jute fiber: Green solutions for packaging. Polym. Eng. Sci., 63(12), 4032–4042.
Shahwar, D. e, Ashfaq, F., & Khan, M. (2024). The impact of visual packaging design on perceived food product quality and brand preference with moderating effect of gender. Bulletin of Business and Economics (BBE), 13(1).
Shen, C. C. (2014). A study on introduced visual design elements applied to the product packaging design. Appl. Mech. Mater., 496–500, 2630–2633.
So, M., Choi, J., Koyama, S., & Hibino, H. (2009). The effects of the package design elements on the visual attention consumers’. Trans. Jpn. Soc. Kansei Eng., 8(2), 407–417.
Suryohadiprojo, S. (1997). Ketahanan Nasional Indonesia. In Jurnal Ketahanan Nasional: Vol. II (Issue 1, pp. 13–31).
Wang, C.-Y., & Chang, F.-Y. (2022). The influence of packaging color on taste expectations and perceptions. Color Res. Appl., 47(6), 1426–1441.
Yadav, S. K. (2024). The influence of packaging on consumer perception. Indian Scientific Journal Of Research In Engineering And Management. https://doi.org/10.55041/ijsrem32315
Yunchanhg. (2020). Self-adhesive and sealed eco-friendly paper packaging materials.
Zhang, H. (2011). Standardized cooking system for Chinese food.
Zhang, L., Chen, X., Wang, Y., Zhang, Z., Zhu, J., & Dong, X. (2023). Assessment of wine bottle packaging based on design aesthetics: An eye-tracking experiment. {AHFE} International.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Ari Okta Viyani, Inna Zahara, Putri Pusvitasari

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Similar Articles
- Muzayyana, Sitti Nurul Hikma Saleh, Agustin, Alhidayah, Siti Masyita Mokodongan, Senam Ibu Hamil Untuk Mengatasi Kecemasan Di Desa Bunong Kec. Bintauna Kab. Bolaang Mongondow Utara , Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara: Vol. 6 No. 1 (2024): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN) Edisi September - Desember
You may also start an advanced similarity search for this article.
Most read articles by the same author(s)
- Inna Zahara, Muhammad Erwan Syah, Zennul Mubarrak, Pendampingan Penyusunan dan Pelaporan SPT Tahunan PPh Badan Melalui DJP Online pada Klinik IDI Pajangan Bantul , Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara: Vol. 4 No. 2 (2023): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN)
- Inna Zahara, Ari Okta Viyani, Bela Negara Perspektif Pajak: Sosialisasi Pentingnya NPWP dan Pengenalan E-Reg NPWP Pada Tim Penggerak PKK Di Kalurahan Ngargosari , Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara: Vol. 5 No. 3 (2024): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN) Edisi Mei- Agustus