Peningkatan Kemampuan dan Kreativitas Siswa melalui Pelatihan Microsoft Word dan Canva di SD Negeri 9 Sesetan

Authors

  • Anak Agung Gede Adi Mega Putra Universitas Primakara
  • Rizal Fitrah Rahman Somala Universitas Primakara
  • Gde Aryaputra Udayana Universitas Primakara
  • Putu Eri Maheswara Universitas Primakara
  • Mariano Atam Universitas Primakara
  • Komang Grinaldhi Novarayana Universitas Primakara
  • Helmy Syakh Alam Universitas Primakara

DOI:

https://doi.org/10.55338/jpkmn.v6i2.6090

Keywords:

Teknologi, Microsoft Word, Canva, Kreativitas siswa, Literasi digital

Abstract

Perkembangan teknologi menuntut siswa sekolah dasar menguasai keterampilan digital untuk mendukung proses belajar dan kesiapan masa depan. Kegiatan pelatihan ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan dan kreativitas siswa dalam memanfaatkan teknologi melalui pengenalan dasar komputer, penggunaan Microsoft Word, dan aplikasi desain grafis Canva di SD Negeri 9 Sesetan. Permasalahan yang melatarbelakangi kegiatan ini adalah minimnya tenaga pengajar yang memiliki keahlian di bidang teknologi, keterbatasan akses terhadap perangkat komputer, serta rendahnya pemanfaatan teknologi dalam proses pembelajaran. Pelatihan dilaksanakan dengan pendekatan praktik langsung agar siswa lebih mudah memahami materi yang disampaikan. Hasil dari kegiatan ini menunjukkan bahwa siswa mampu memahami konsep dasar komputer dan mengaplikasikannya dalam bentuk desain poster mengenai komponen dasar komputer yang kemudian dipresentasikan di depan kelas. Pelatihan ini memberikan dampak positif terhadap peningkatan literasi digital siswa serta mendorong kreativitas mereka dalam pembelajaran berbasis teknologi.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Hanif, B. Al, Khafiah, L., Hamidah, N., Sari, M. K., Faiza, L. R., Asirwada, P. N. Y., Adhiningsih, L., Fitri, N. N., Azahra, N. A., Indriani, L., & Salimi, M. (2024). Pelatihan Platform Microsoft Word dan Canva: Upaya Meningkatkan Literasi Digital Siswa Sekolah Dasar di Desa Krakal, Kecamatan Alian, Kabupaten Kebumen. Social, Humanities, and Educational Studies, 7(4), 1–10. https://jurnal.uns.ac.id/SHES/article/view/97036/48388

Hidayatullah, A., Artharina, F. P., Sumarno, S., & Rumiarci, E. (2023). Penggunaan Aplikasi Canva pada Pembelajaran di Sekolah Dasar. Jurnal Educatio FKIP UNMA, 9(2), 943–947. https://doi.org/10.31949/educatio.v9i2.4823

Ningrum, S. K., Sakmal, J., & Dallion, E. (2024). Penggunaan Media Pembelajaran Berbasis Aplikasi Canva untuk Mengembangkan Budaya Literasi Digital Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 8(2), 1500–1511. https://doi.org/10.31004/basicedu.v8i2.7432

Ruswan, A., Rosmana, P. S., Nafira, A., Khaerunnisa, H., Habibina, I. Z., Alqindy, K. K., Amanaturrizqi, K., & Syavaqilah, W. (2024). Pengaruh Penggunaan Media Pembelajaran Berbasis Teknologi dalam Meningkatkan Kemampuan Literasi Digital Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan Tambusai, 8(1), 4007–4016. https://doi.org/10.31004/jptam.v8i1.13009

Santoni, M. M., Chamidah, N., Indarso, A. O., Prasvita, D. S., Indriana, I. H., & Seta, H. B. (2023). Pelatihan dan Pendampingan Pembuatan Konten Produk berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi melalui Media sosial dengan Aplikasi Canva. Surya Abdimas, 7(1), 75–83. https://doi.org/10.37729/abdimas.v7i1.2206

Setiawan, A., Susanto, S., & Wardhani, I. S. K. (2024). Pelatihan Pembuatan Poster Melalui Aplikasi Canva Untuk Meningkatkan Literasi Digital pada Peserta Didik Sekolah Dasar. Jurnal Inovasi Penelitian Dan Pengabdian Masyarakat, 4(1), 22–33. https://doi.org/10.53621/jippmas.v4i1.274

Sudiatmika, I. B. K., Fredlina, K. Q., & Astawa, N. L. P. N. S. P. (2020). Pelatihan Keterampilan Dasar Komputer dan Teknologi Informasi di Sekolah Dasar Negeri 3 Munduk. Jurnal Karya Abdi Masyarakat, 4(1), 270–275. https://doi.org/10.22437/jkam.v4i2.10535

Utomo, F. T. S. (2023). Inovasi Media Pembelajaran Interaktif untuk Meningkatkan Efektivitas Pembelajaran Era Digital di Sekolah Dasar. Pendas : Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 8(2), 3635–3645. https://doi.org/10.23969/jp.v8i2.10066

Downloads

Published

2025-06-24

How to Cite

Adi Mega Putra, A. A. G. ., Rahman Somala, R. F. ., Udayana, G. A. ., Maheswara, P. E. ., Atam, M. ., Novarayana, K. G. ., & Alam, H. S. . (2025). Peningkatan Kemampuan dan Kreativitas Siswa melalui Pelatihan Microsoft Word dan Canva di SD Negeri 9 Sesetan. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Nusantara, 6(2), 2887-2892. https://doi.org/10.55338/jpkmn.v6i2.6090