Sosialisasi Penguatan Kesadaran Hukum Tentang Kenakalan Remaja Di Sekolah Menengah Atas
DOI:
https://doi.org/10.55338/jpkmn.v6i1.4335Keywords:
Hoax Media, Sosial, Covid 19Abstract
Kenakalan remaja di Pontianak, yang mencakup pelanggaran aturan sekolah, kejahatan, penyalahgunaan narkoba, dan pergaulan bebas, mencerminkan fenomena sosial dan psikologis kompleks. Penyebabnya meliputi faktor internal seperti perubahan emosional dan sosial, serta faktor eksternal seperti pengaruh lingkungan dan tekanan teman sebaya. Pontianak, dengan ketimpangan sosial dan ekonomi, turut memengaruhi perilaku remaja. Penelitian menunjukkan pentingnya pemahaman psikologis dan sosial dalam mengatasi masalah ini. Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) di SMA 3 Pontianak bertujuan meningkatkan kesadaran tentang kenakalan remaja melalui pendekatan holistik, melibatkan siswa, guru, dan masyarakat. Kegiatan ini mencakup penyuluhan, workshop, dan peningkatan koordinasi antar stakeholder untuk menciptakan lingkungan sekolah yang aman dan mendukung perkembangan positif. Evaluasi dilakukan melalui wawancara dan antusiasme peserta, dengan harapan program ini dapat memberikan dampak jangka panjang dalam mencegah perilaku negatif dan meningkatkan kualitas pendidikan di Pontianak.
Downloads
References
Asniar Ismail. 2020. “Pertumbuhan dan Ketimpangan Pembangunan Ekonomi Antar Daerah di Provinsi Kalimantan Barat”. Prosiding Seminar Akademik Tahunan Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan
Feny Bobyanti. 2023. Kenakalan Remaja. Journal of Education Religion Humanities and Multidiciplinary 1(2)
I Ketut Tjukup, dkk. 2020. Penguatan Karakter Sebagai Upaya Penanggulangan Kenakalan Remaja (Juvenile Deliquency). Kertha Wicaksana : Sarana Komunikasi Dosen dan Mahasiswa 14(1)
Niwan Maulana, dkk. 2023. Kepedulian Sosial Masyarakat Terhadap Kenakalan Remaja di Wilayah Kecamatan Cilincing Jakarta Utara. Sosial Khatulistiwa : Jurnal Pendidikan IPS 3(2)
Nunung Unayah. 2015. Fenomena Kenakalan Remaja dan Kriminalitas The Phenomenon of Juvenile Deliquency and Criminality. Sosio Informa 1(2)
Sarwirini. 2011. Kenakalan Anak (Juvenile Deliquency): Kausalitas dan Upaya Penanggulangannya. Perspektif 16(4)
Internet:
Ade Zaenal Mutaqin. “Capacity Building Training| Pelatihan Peningkatan Kapasitas” Tersedia pada: https://highlandexperience.co.id/capacity-building-training. (Diakses pada : 30 Juni 2024).
Halo doc. 2023. “Ini Penyebab Kenakalan Remaja Zaman Sekarang dan Cara Mengatasinya”. Tersedia Pada : https://www.halodoc.com/artikel/ini-penyebab-kenakalan-remaja-zaman-sekarang-dan-cara-mengatasinya. (Diakses pada : 30 Juni 2024)
Nuryakin. 2022. “Penyalahgunaan Narkotika dan Obat-obatan terlarang di Kalangan Generasi Muda”. Tersedia Pada : https://dppkbpppa.pontianak.go.id/informasi/berita/penyalahgunaan-narkotika-dan-obat-obatan-terlarang-di-kalangan-generasi-muda. (Diakses pada : 30 Juni 2024).
Syahrul Sani. 2024. “Warga Resah Fenomena Kenakalan Remaja Bawa Senjata Tajam”. Tersedia Pada : https://www.rri.co.id/hukum/595543/warga-resah-fenomena-kenakalan-remaja-bawa-senjata-tajam. (Diakses pada : 30 Juni 2024)
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Silvester Thomas, Endah R. Itasari, Ibrahim Sagio, Budi H. Bangun, Sri Agustriani Elida, Evi Purwanti, Ria Wulandari, Arsensius Arsensius, Erwin Erwin, Muhammad Rafi Darajati, Fatma Muthia Kinanti
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Similar Articles
- Dominic Eka Yolanda, Zulkifli Umar, Analisis Kebutuhan Pelatihan Rekam Medis Elektronik Di UPTD Puskesmas Laham Kabupaten Mahakam Ulu , Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara: Vol. 6 No. 1 (2024): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN) Edisi September - Desember
- Risnawati Risnawati, Erwin Purwaningsih, Analisis Hambatan Dalam Implementasi Rekam Medis Elektronik Di Puskesmas Karang Asam Samarinda , Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara: Vol. 5 No. 2 (2024): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN)
You may also start an advanced similarity search for this article.
Most read articles by the same author(s)
- Linwistin Linwistin, Erwin Erwin, Nurwahyuni Syahrir, Akbar Azis, Kekayaan Sumber Daya dan Kebudayaan Dalam Meningkatkan Perekonomian Umkm Kelurahan Baruga Dhua Kecamatan Banggae Timur , Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara: Vol. 3 No. 1 (2022): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN)
- Budi Hermawan Bangun, Erwin Erwin, Fatma Muthia Kinanti, Ria Wulandari, Ibrahim Sagio, Muhammad Rafi Darajati, Sosialisasi Perlindungan Data Pribadi Sebagai Bagian Dari Hak Asasi Manusia , Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara: Vol. 4 No. 4 (2023): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN)
- Fatma Muthia Kinanti, Budi Hermawan Bangun, Erwin Erwin, Evi Purwanti, Sri Agustriani Elida, Penguatan Pemahaman Hak – Hak Konstitusional Perempuan Pada Desa Konstitusi Mekarsari Kabupaten Kubu Raya , Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara: Vol. 4 No. 3 (2023): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN)
- Hamdani Hamdani, Muhammad Qahar Awaka, Muhammad Rafi Darajati, Alfonsus Hendri Soa, Penyuluhan Hukum Tentang Bantuan Hukum Cuma-Cuma Masyarakat Tidak Mampu di Parit Baru, Kuburaya , Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara: Vol. 6 No. 1 (2024): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN) Edisi September - Desember