Pengaruh Karakteristik Peternak Terhadap Motivasi Beternak Kambing Desa Kuwarasan Kecamatan Kuwarasan, Kabupaten Kebumen

Authors

  • Efrilia Tri Wahyu Utami Universitas Ma'arif Nahdlatul Ulama Kebumen
  • Nunur Nuraeni Universitas Ma'arif Nahdlatul Ulama Kebumen
  • Wahid Sofyan Ashar Universitas Ma'arif Nahdlatul Ulama Kebumen
  • Imam Faelasuf Universitas Ma'arif Nahdlatul Ulama Kebumen

Keywords:

Karakteristik peternak, motivasi peternak, kambing

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh karakteristik peternak (umur, pendidikan, pengalaman beternak, tanggungan keluarga dan jumlah kepemilikan ternak) terhadap motivasi beternak kambing di Desa Kuwarasan Kecamatan Kuwarasan Kabupaten Kebumen. metode pengambilan sampel menggunakan teknik purposive random sampling dengan responden  30 orang. Pengukuran motivasi menggunakan panduan teori ERG. Analis data penelitian menggunakan analisis deskriptif yaitu untuk mengetahui tingkat motivasi sedangkan analisis regresi linear sederhana digunakan untuk mengetahui pengaruh motivasi terhadap kinerja peternak. Hasil penelitian menunjukan tingkat motivasi beternak kambing di Desa Kuwarasan berada dalam kategori sedang. Karakteristik peternak tidak menunjukan pengaruh nyata terhadap motivasi beternak kambing namun kenaikan variabel lama beternak dan jumlah kepemilikan ternak meningkatkan motivasi beternak masing-masing 2% dan 17.7%..

Downloads

Download data is not yet available.

References

M. Nasich, “Produktivitas Kambing Hasil Persilangan Antara Pejantan Boer Dengan Induk Lokal (pe) Periode Prasapih,” J. Ternak Trop., vol. 12, no. 1, 2011.

I. M. Mulyawati, Mardiningsih, and S. Satmoko, “Pengaruh Umur, Pendidikan, Pengalaman Dan Jumlah Ternak Peternak Kambing Terhadap Perilaku Sapta Usaha Beternak Kambing Di Desa Wonosari Kecamatan Patebon,” Agromedia, vol. 34, no. 1, 2016.

U. I. L. Rahmah, I. O, and P. D, “Analisis faktor-faktor yang berhubungan dengan tingkat keberhasilan inseminasi buatan pada kambing kacang (Capra hircus),” J. Ilmu Pertan. dan Peternak., vol. 6, no. 2, 2018.

S. Hadi, H. Prayuginingsih, B. Suroso, O. Oktarina, and T. T. Warisaji, “Pembuatan Pakan Alternatif Ternak Sapi Melalui Fer-mentasi Gedebog Untuk Cadangan Musim Kemarau,” JIWAKERTA J. Ilm. Wawasan Kuliah Kerja Nyata, vol. 3, no. 1, 2022, doi: 10.32528/jiwakerta.v3i1.8041.

E. T. W. Utami, M. Bata, and S. Rahayu, “Metabolism Energy and Performance of Several Local Cattle Breeds Fed Rice Straw and Concentrate,” J. Ilmu Ternak dan Vet., vol. 26, no. 2, 2021, doi: 10.14334/jitv.v26i2.2711.

N. Nurdayati, N. I. Fidin, and S. Supriyanto, “Pengaruh Karakteristik Peternak Terhadap Motivasi Beternak Kambing Perah,” J. Pengemb. Penyul. Pertan., vol. 17, no. 32, 2021, doi: 10.36626/jppp.v17i32.542.

S. Halim, “Pengaruh Karakteristik Peternak Terhadap Motivasi Beternak Sapi Potong Di Kelurahan Bangkala Kecamatan Maiwa,” 2017.

Y. Kadji, “Tentang Teori Motivasi,” J. Inov., vol. 9, no. 1, 2012.

I. Komala, I. I. Arief, A. Atabany, and L. C. ENSD, “Evaluasi Good Dairy Farming Practice (GDFP) di Peternakan Sapi Perah Rakyat Kelompok Ternak Mandiri Sejahtera Cijeruk Bogor,” J. Agripet, vol. 22, no. 2, 2022, doi: 10.17969/agripet.v22i2.19650.

B. P. Utama, “Analisis Kelayakan Finansial Usaha Peternakan Sapi Potong,” Stock Peternak., vol. 2, no. 1, 2020, doi: 10.36355/sptr.v2i1.364.

S. N. Utami and M. D. Adita, “Tingkat Motivasi Peternak Sapi Jabres Untuk Mendukung Ketahanan Pangan Di Kabupaten Brebes,” AGRISAINTIFIKA J. Ilmu-Ilmu Pertan., vol. 5, no. 2, 2021, doi: 10.32585/ags.v5i2.1846.

Ilmawati, M. Mahmud, and Syamsinar, “Motivasi Peternak Dalam Mengikuti Program Asuransi Usaha Ternak Sapi (AUTS),” Tarjih Agribus. Dev. J., vol. 1, no. 01, 2021, doi: 10.47030/agribisnis.v1i01.49.

I. Sikombing, “Pengaruh Karakteristik Peternak Terhadap Adopsi Pemanfaatan Limbah Tanaman Pangan Sebagai Pakan Ternak Sapi Potong di Desa Samangki Kecamatan Simbang Kabupaten Maros,” J. Teknol. Kim. dan Ind., vol. 2, no. 1, 2014.

P. D. Sugiyono, Metode Penelitian Bisnis: Pendekatan Kuantitatif. 2019.

A. Sudrajat, A. M. Susiati, R. Dwisaputra, and R. F. Christi, “Pengaruh litter size dan bobot induk terhadap produksi susu kambing perah,” Compos. J. Ilmu Pertan., vol. 4, no. 2, 2022, doi: 10.37577/composite.v4i2.450.

F. R. Aldeyano, A. Sudrajat, A. M. Susiati, and R. Febrianto, “Tingkat Pemahaman Peternak Sapi Perah Terhadap Kasus Penyakit Mulut dan Kuku Di Lembang Bandung Barat,” Agrivet J. Ilmu-Ilmu Pertan. dan Peternak., vol. 11, no. 1, pp. 115–124, 2023.

S. Andaruisworo, “Karakteristik Peternak Sapi Potong di Kecamatan Badas Kabupaten Kediri,” in In Prosiding Seminar Nasional Kesehatan, Sains dan Pembelajaran , 2022, pp. 17–27.

Downloads

Published

2023-09-10

How to Cite

Utami, E. T. W., Nuraeni, N., Ashar, W. S. ., & Faelasuf, I. . (2023). Pengaruh Karakteristik Peternak Terhadap Motivasi Beternak Kambing Desa Kuwarasan Kecamatan Kuwarasan, Kabupaten Kebumen. Jurnal Sains Dan Teknologi, 5(1), 305-309. Retrieved from https://ejournal.sisfokomtek.org/index.php/saintek/article/view/1509