Pelatihan Pemrograman Flutter untuk Pengembangan Aplikasi Android bagi Guru TIK Kota Samarinda

Authors

  • M. Ari Prayogo, Universitas Mulawarman,  Indonesia
  • Pramudya Prima Insan Prayitno, Universitas Mulia,  Indonesia
  • Tri Sudinugraha, Universitas Mulia,  Indonesia
  • Fahmi Romisa, Universitas Mulawarman,  Indonesia
  • Ramaulvi Muhammad Akhyar, Universitas Mulawarman,  Indonesia
  • Arya Always, Universitas Mulawarman,  Indonesia
  • Feni Puji Lestari, Universitas Mulawarman,  Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.55338/jpkmn.v6i1.1.5088

Keywords:

Pelatihan, Flutter, Pemrograman Dart, Guru TIK, Kota Samarinda

Abstract

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk meningkatkan kompetensi guru Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) di Kota Samarinda dalam penguasaan teknologi pengembangan aplikasi berbasis Flutter menggunakan bahasa pemrograman Dart. Pelatihan ini dirancang untuk memberikan pemahaman dasar hingga keterampilan praktis dalam mengembangkan aplikasi Android dan iOS yang sederhana dan interaktif. Metode pelatihan meliputi tahap persiapan, pelaksanaan, dan evaluasi. Pelaksanaan pelatihan dilakukan selama satu hari tepatnya hari sabtu tanggal 30 November 2024 dan dimulai dengan pengenalan framework Flutter, dasar bahasa pemrograman Dart, hingga pengembangan aplikasi sederhana dengan elemen visual dan logika dasar menggunakan widget Flutter. Hasil kegiatan menunjukkan peningkatan pemahaman peserta terhadap pemrograman Flutter, dengan 85% peserta berhasil mengembangkan aplikasi sederhana seperti kalkulator atau daftar tugas (to-do list). Peserta juga memberikan tanggapan positif terhadap materi yang mudah dipahami dan relevan dengan kebutuhan pembelajaran modern. Pelatihan ini mampu memberikan dampak positif pada inovasi pembelajaran berbasis teknologi, serta meningkatkan kualitas pendidikan di Kota Samarinda.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Aesyi, U. S., Cahyo, P. W., Kharisma, & Himawan, A. (2024). Peningkatan Kompetensi Guru Melalui Pelatihan Pemrograman Aplikasi Mobil Menggunakan Flutter di SMK Muhammadiyah 1 Yogyakarta. ABDIMAS BSI: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 7(1), 60–70.

Arifin, W. A., Lestari, D. A., Apriansyah, M. R., Rahardjo, C., & Azhari, D. R. (2024). Peningkatan Literasi TIK bagi Guru SD Labschool UPI Serang melalui Pelatihan Pemrograman Scratch. Jurnal Komunitas: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat, 6(2), 283–289.

Baharuddin, B., Kuswandi, A., & Suharyat, Y. (2023). Pelatihan Pembuatan Media Pembelajaran Berbasis Android. Devosi: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 4(1), 47–60. https://doi.org/10.33558/devosi.v4i1.6914

Jatmoko, C., Irawan, C., Suprayogi, S., Lestiawan, H., & Rakasiwi, S. (2024). Pelatihan Pemanfaatan Google Site Menjadi Aplikasi Android dengan App Inventor untuk Guru dan Dosen pada Perkumpulan Profesi Multimedia dan Teknologi Informasi (PPMultindo). Jupekemas (Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat), 1(1), 1–7.

Lazwardi, A., Nurmeidina, R., Ilmi, A., & Monica, S. (2022). Pelatihan Aplikasi Geogebra Android bagi Guru MGMP Matematika SMA Kabupaten Barito Kuala. Madaniya, 3(1), 77–83.

Marhaeni, N. H., Rizky, M. R. F., & Miralda, D. (2024). Pelatihan Pembuatan Aplikasi Pembelajaran Berbasis Android di SMA Dharma Amiluhur. Jurnal Pengabdian Kreatif Cemerlang Indonesia, 3(1), 7–16.

Maria, E., Edi, S. W. M., Suharyadi, Christianto, E., & Purwanto. (2023). Peningkatan Kompetensi Algoritma Pemrograman untuk Guru SMK Negeri 1 Salatiga. Warta LPM, 26(3), 245–255. https://doi.org/10.23917/warta.v26i3.1701

Maulana, N., Setyadinsa, R., & Pinastawa, I. W. R. (2023). Pelatihan Pemrograman Mobile Berbasis Android di Sekolah Islam Terpadu Al-Ukhuwah Subang. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Bidang Ilmu Komputer (ABDIKOM), 2(1), 2964–3759.

Munir, M. (2020). Teknologi Informasi dan Komunikasi dalam Pendidikan. Bandung Alfabeta.

Panggabean, E., Fitra, A., & Sitorus, M. (2022). Pelatihan Bahasa Pemrograman Android. Aptekmas: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 5(3), 56–62. https://doi.org/10.36257/apts.vxix

Prayitno, P. P. I., Idris, N. Bin, Prayogo, M. A., Sudinugraha, T., Wijayanto, A., Atma, Y. D., & Vidy. (2024). Pelatihan Pengembangan Keterampilan Siswa Dengan Menerapkan Teknologi Dalam Pendidikan. Jurnal Mulia, 3(1), 129–133. https://doi.org/10.47002/jpm.v3i2.782

Prayogo, M. A., Insan, P. P., Sudinugraha, T., Atma, Y. D., Wijayanto, A., Indrayani, N., & Alimyaningtias, W. N. (2023). Pelatihan Pembuatan Aplikasi Android untuk Guru Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) Kota Balikpapan. Jurnal Mulia, 2(2), 96–101.

Satria, E., Hendrizal, Daswarman, Nora, Y., & Jusar, I. R. (2023). Pelatihan Pemograman Dengan Aplikasi Scratch Untuk Mengenalkan Keterampilan Berpikir Komputasional Bagi Guru-Guru SD di Gugus III Kecamatan Tilatang Kamang. Jurnal IKRAITH-ABDIMAS, 7(3), 91–103. https://doi.org/10.37817/ikra-ithabdimas.v7i3

Setiawan, P. R., Ramadhan, R. A., & Labellapansa, D. A. (2022). Pelatihan Pemrograman Flutter. Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Penerapan Ilmu Pengetahuan (JPMPIP), 3(1), 22–27.

Shiddiq, J., & Ghafar, M. (2022). Pelatihan Pembuatan Media Pembelajaran Bahasa Arab Berbasis Aplikasi Android untuk Guru di Kabupaten Ponorogo. Tsaqofiya: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Arab, 4(1), 159–175.

Suryanto, A. A., Arifia, A., Nurlifa, A., Muqtadir, A., Amaluddin, F., Haryoko, A., & Wijayanti, A. (2022). Pelatihan Pengenalan Coding Bagi Guru SD Menggunakan Scratch Jr. Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat METHABDI, 2(2), 117–119. https://doi.org/10.46880/methabdi.Vol2No2.pp117-119

Tampubolon, K. (2023). Pelatihan Pengenalan Dasar Bahasa Dart Dalam Pemograman OOP. ORAHUA: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1(1), 24–29.

Downloads

Published

2024-12-12

How to Cite

Prayogo, M. A., Insan Prayitno, P. P. ., Sudinugraha, T., Romisa, F., Akhyar, R. M., Always, A., & Lestari, F. P. (2024). Pelatihan Pemrograman Flutter untuk Pengembangan Aplikasi Android bagi Guru TIK Kota Samarinda. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Nusantara, 6(1.1), 241-247. https://doi.org/10.55338/jpkmn.v6i1.1.5088