Edukasi Anti-Narkoba dan Penyuluhan Hukum Bagi Siswa dan Remaja di Desa Kerampi Kecamatan Langgudu Kabupaten Bima
Anti Narkoba, Penyuluhan Hukum, Remaja
Keywords:
Narkoba, Penyuluhan Hukum, RemajaAbstract
Tujuan utama pengabdian masyarakat ini adalah untuk membangun kesadaran dan pemahaman yang mendalam tentang bahaya narkoba, dampak hukum dan kesehatan serta memotivasi perubahan sikap dan perilaku positif terkait penyalahgunaan narkoba di kalangan siswa, remaja, dan masyarakat umum. Metode pengabdian yang digunakan adalah penyuluhan hukum dengan melibatkan narasumber dari Kepolisian Hukum, praktisi, dan ahli kesehatan masyarakat. Kegiatan dilakukan melalui pendekatan interaktif yang melibatkan diskusi, presentasi, dan simulasi situasi hukum terkait narkoba. Hasil pengabdian menunjukkan bahwa pendidikan anti-narkoba berhasil mencapai tujuannya. Peserta mengalami peningkatan pemahaman tentang jenis narkoba yang dilarang, dampak negatifnya terhadap kesehatan, serta konsekuensi hukum yang dihadapinya. Peserta merasa lebih bertanggung jawab terhadap kesehatan pribadi dan masyarakat. Materi yang disampaikan juga memberikan pengetahuan tentang strategi pencegahan, yang membantu peserta mengembangkan keterampilan hidup sehat dan menghindari pergaulan berisiko.
Downloads
References
Amanda, M. P., Humaedi, S. dan Santoso, M. B. (2017). Penyalahgunaan Narkoba Di Kalangan Remaja (Adolescent Substance Abuse). Prosiding Penelitian Dan Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(2), 339–345. https://doi.org/10.24198/jppm.v4i2.14392.
Kristiono, N., Astuti, I., Latifah, H., & Pangestu, G. R. (2020). Peran Kelompok Aksi Pelajar Anti Narkoba Dalam Upaya Penanggulangan Penyalahgunaan Narkoba. Harmony: Jurnal Pembelajaran IPS Dan PKN, 5(2), 126-133.
Kumalasari, K., Rahmah, L., & Hastuti, Y. D. (2022). Edukasi Bahaya Narkoba pada Remaja. Jurnal Inovasi, Pemberdayaan Dan Pengabdian Masyarakat, 2(1), 18-22.
Mubarak, S. (2022). Tingkat Literasi Islam Pelaku Penyalahgunaan Narkoba di Kota Bima dan Kabupaten Bima. Jurnal Penelitian Keislaman, 18(2), 158-166.
Hariyanto, B. P. (2018). Pencegahan dan Pemberantasan Peredaran Narkoba di Indonesia. Jurnal Daulat Hukum, 1(1), 201–210. https://doi.org/10.30659/jdh.v1i1.263 4.
Supu, I., & Buhungo, T. J. (2022). Kegiatan Kampanye Bahaya Narkoba Sebagai Salah Satu Upaya Pencegahan Penyalahgunaan Narkoba Bagi Masyarakat Desa Tutuwoto Kecamatan Anggrek Kabupaten Gorontalo Utara. SELAPARANG: Jurnal Pengabdian Masyarakat Berkemajuan, 6(1), 154-159.
Akhmaddhian, S., Anugrah, D., Hidayat, S., Bahtiar, M. B., & Rifai, I. J. (2023). Penyuluhan Hukum Pencegahan Penyalahgunaan Narkoba dan Bantuan Hukum di Desa Ciomas, Ciawigebang. Empowerment: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 6(02).
Prajayanti, H., & Maslikhah, M. (2020). Penyuluhan tentang Bahaya Penggunaan Narkotika, Psikotropika dan Obat-Obat Adiktif di MAS Yapensa Jenggot Kota Pekalongan. Jurnal ABDIMAS-HIP Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(1), 30-34.
Monita, Y., Hafrida, H., & Munandar, T. I. (2021). Penyuluhan Hukum Tentang Narkotika Dalam Rangka Mewujudkan Desa Bersih Narkoba (Desa Bersinar) Di Desa Sungai Bungur Kecamatan Kumpeh Ilir Kabupaten Muaro Jambi. Jurnal Karya Abdi Masyarakat, 5(3), 341-348.
Nurcahyo, E., Gurusi, L., Suhartono, R. M., & Ernawati, E. (2020). Penyuluhan Hukum Tentang Bahaya Narkoba Di Sma Negeri 4 Pasarwajo Kabupaten Buton. Empowerment: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 3(02), 117-122.
Wardana, D. J., Iskandar, H., & Hapsari, I. P. (2021). Penyuluhan Hukum Terhadap Penguatan Peran Pelajar Dalam Pencegahan Penyalahgunaan Narkoba Di Lingkungan Sma Muhammadiyah 8 Cerme Kabupaten Gresik. DedikasiMU: Journal of Community Service, 3(4), 1128-1138.
Johanis, A. (2019). Peran gembala dalam upaya pencegahan penyalagunaan narkoba pada remaja gereja. Voice of HAMI: Jurnal Teologi dan Pendidikan Agama Kristen, 2(1), 45-59.
Surya, E., Apriana, E., Ridhwan, M., Armi, A., Noviyanti, A., Akbar, S. A., & Masdianti, R. (2020). Persepsi siswa terhadap penyalahgunaan NAPZA (narkotika, psikotropika dan zat adiktif) di banda aceh. Jurnal Serambi Ilmu, 21(1), 131-147.
Dwi, D. R. Y. (2023). Bahaya Penyalahgunaan Narkoba Terhadap Kesehatan Masyarakat. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Abdi Putra, 3(1), 1-6.
Anggraini, E. (2019). Mengatasi kecanduan gadget pada Anak. Serayu publishing.
Kusumawati, R., Aviani, Y. I., & Molina, Y. (2017). Perbedaan tingkat kecanduan (adiksi) games online pada remaja ditinjau dari gaya pengasuhan. Jurnal RAP (Riset Aktual Psikologi Universitas Negeri Padang), 8(1).
Amriel, R. I. (2008). Psikologi kaum muda pengguna narkoba. Penerbit Salemba.
Valley, B. (2011). Talking Your Kids About Drug and Alcohol. Elex Media Komputindo.
Hayati, F. (2019). Penyuluhan tentang bahaya narkoba pada remaja. Jurnal Abdimas Kesehatan (JAK), 1(3), 190-193.
Hariyanto, B. P. (2018). Pencegahan dan Pemberantasan peredaran narkoba di Indonesia. Jurnal Daulat Hukum, 1(1).
Gukguk, R. G. R., & Jaya, N. S. P. (2019). Tindak pidana narkotika sebagai transnasional organized crime. Jurnal Pembangunan Hukum Indonesia, 1(3), 337-351.
Siswanto, S., Nugraha, A. A., Binota, B., & Imantaka, Y. B. (2020). Pembinaan Karakter Siswa Melalui Kegiatan Penyuluhan Bahaya Narkoba dan Minuman Keras di SMA Negeri 1 Karangrayung. Jurnal Pengabdian Masyarakat Ipteks, 6(1), 15-20.
Irmania, E. (2021). Upaya mengatasi pengaruh negatif budaya asing terhadap generasi muda di Indonesia. Jurnal Dinamika Sosial Budaya, 23(1), 148-160.
Saefudin, M. (2020). Peran guru Pendidikan agama islam dalam implementasi program gerakan anti narkoba sebagai upaya pencegahan penggunaan zat adiktif pada siswa di SMA NU juntinyuat. Eduprof: Islamic Education Journal, 2(1), 76-100.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 walliyudin walliyudin, Darmin Darmin, Gufran Gufran, Muh. Fitrah, M. Noris

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Similar Articles
- Neng Sholihat, Dyah Retno Wulandari, Poedjo Adi Satrio, Optimalisasi Nilai Guna Sampah Rumah Tangga Masyarakat Kelurahan Bambu Kuning Melalui Program Bank Sampah , Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara: Vol. 4 No. 3 (2023): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN)
You may also start an advanced similarity search for this article.
Most read articles by the same author(s)
- darmin darmin, Walliyudin Walliyudin, Gufran Gufran, Alkhair Alkhair, M. Noris, Muammar Iksan, Dea Zara Avila, Nur Husnul Khatimah, Muh. Fitrah, Risiko Pernikahan Dini dan Konvergensi Pencegahan Stunting Pada Remaja di Desa Karampi Kecamatan Langgudu Kabupaten Bima , Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara: Vol. 4 No. 3 (2023): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN)
- Darmin Darmin, Fachry Rumaf, Moh Rizki Fauzan, Suci Rahayu Ningsih, Trinurjana Husain, Faramita Mamonto, Sosialisasi Pelaksanaan Sekolah Sehat , Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara: Vol. 3 No. 2.2 (2023): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara
- Israjuna Israjuna, Darmin Darmin, M. Ziaul Fikar, Dea Zara Avila, M. Noris Noris, Ilham Ilham, Syamsuddin Syamsuddin, Adnan Adnan, Gufran Gufran, Um Bima Campus 2 Construction Supervision Assistance "Construction Management, Construction K3, Scheduling, RAB" , Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara: Vol. 5 No. 2 (2024): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN)
- Darmin Darmin, Aman Ma’arij, M. Noris Noris, Fathurrahman Fathurrahman, M. Yunus Yunus, Abdul Azis, Soalihan Nu’tiha, Nasrullah Nasrullah, Gufran Gufran, Adnan Adnan, Upaya Pemberdayaan Masyarakat Melalui Apotek Hidup: Pemanfaatan Tanaman Obat Untuk Kesehatan dan Konservasi Keanekaragaman Hayati , Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara: Vol. 5 No. 4 (2024): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN) Edisi September - Desember
- Adnan Adnan, Gufran Gufran, Erham Erham, Ahmad Ahmad, Mastorat Mastorat, Nasrullah Nasrullah, Juhriati Juhriati, Muhammad Asad Imaduddin, Umar Sagaf, Darmin Darmin, Arrijal Arrijal, Chandra Wisnu Nugroho, Leonard Maramis Leonard Maramis, Pencegahan Criminal Extra Ordinary Cryme Judi Online Pada Remaja , Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara: Vol. 6 No. 2 (2025): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara Edisi April - Juni
- Irfan Irfan, Darmin Darmin, Rizky Amelia, Ardiani Ardiani, Pengabdian Masyarakat Berbasis Wisata Olahraga dan Kesehatan untuk Kemandirian Ekonomi Masyarakat , Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara: Vol. 5 No. 4 (2024): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN) Edisi September - Desember
- Israjunna, Dea Zara Avila, Hadijah, M. Ziaul Fikar, Alkhair, darmin darmin, Muhd Firmasnyah, Erham, Pendampingan Pengelolaan Limbah Konstruksi , Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara: Vol. 5 No. 4 (2024): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN) Edisi September - Desember
- Darmin Darmin, M. Noris M. Noris, Fachry Rumaf, Suci Rahayu Ningsih, Christien Gloria Tutu, Zuarda Jumainap Rumjani, Juraidin Juraidin, Nurul Hidayah, Ardianti Ardianti, Kurata A’yuni, Fitratun Nisah, Yuliani Yuliani, Pemanfaatan Pangan Fungsional Lokal : Inovasi Moringa Oleifera Menjadi Produk Bergizi , Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara: Vol. 6 No. 2 (2025): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara Edisi April - Juni
walliyudin walliyudin,
Universitas Muhammadiyah Bima,
Indonesia







