Edukasi Manfaat Pijat Bayi Usia 6-12 Bulan untuk Meningkatkan Nafsu Makan di Wilayah Kerja Puskesmas Bilalang
DOI:
https://doi.org/10.55338/jpkmn.v4i3.1713Keywords:
Education on the benefits of massage for babies aged 6-12 months to increase appetiteAbstract
Pertumbuhan anak merupakan hal yang sangat penting dan aspek yang harus diperhatikan sejak usia dini. Salah satu penyebab permasalahan berat badan adalah nafsu makan yang turun, stimulasi yang dianjurkan adalah pijat bayi Pijat pada bayi merupakan terapi sentuh kontak langsung dengan tubuh yang dapat memberikan rasa aman dan nyaman pada balita. Sentuhan dan pelukan dari seorang ibu adalah kebutuhan dasar balita. Jika pijat dilakukan secara teratur aka meningkatkan hormon katekolamin (epinefrin dan norepinefrin) yang dapat memicu stimulasi tumbuh kembang karena dapat meningkatkan nafsu makan, meningkatkan berat badan, dan merangsang perkembangan struktur maupun fungsi otak. Metode yang digunakan pada pengabdian masyarakat adalah dengan melakukan edukasi baby massage pada ibu-ibu yang mempunyai bayi berusia 6-12 bulan sehingga dapat meningkatkan nafsu makan dan menambah berat bedan. Pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk menambah pengetahuan ibu serta cara melakukan pijat pada bayi, karna hal ini penting untuk membantu perkembangan bayi secara optimal. Hasil yang diperoleh pada kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah ada peningkatan pengetahuan ibu setelah dilakukan penyuluhan yaitu nilai post test rata-rata 88,67% ibu memahami dan mampu menerapkan cara pijat bayi dengan benar.
Downloads
References
Amaliyah, Z. (2017). Efektivitas Pijat Bayi (Baby Massage) Terhadap Nafsu Makan Pada Balita Gizi Kurangusia 1-3 Tahun Di Wilayah Kerja Puskesmas Taman Sidoarjo. 18(5), 513–626.
Asih, Y. & M. (2018). Pijat Tuna Efektif dalam Mengatasi Kesulitan Makan pada Anak Balita. Jurnal Keperawatan, 14(1), 98–103.
Carolin, B. T., Suprihatin, & Agustin, C. (2020). Pijat Bayi dapat Menstimulus Peningkatan Berat Badan pada Bayi. Jurnal Ilmiah Kebidanan Indonesia, 10(2), 28–33.
Isra Frischa Adhelia. (2020). Efektifitas Pijat Bayi Terhadap Peningkatan Berat Badan Pada Bayi Usia 1-6 Bulan. Jurnal Literatur Review Poltekes Kendari.Kusmini. (2014). Mom Massage. IHCA.
Lena Sri Diniyati, A. A. A. (2020). Stimulasi Nafsu Makan Balita Dengan Pijat Bayi di Kampung Cijulang. Prosiding Simposium Nasional Multidisiplin Universitas Muhammadiyah Tangerang, 2.
Musdalifah, Retno Setyo Iswati, D. A. C. R. (2023). Pengaruh Pemijatan Bayi Usia 6-12 Bulan Terhadap Peningkatan Nafsu Makan Bayi Di Desa Tenggun Dajah Bangkalan. Universitas PGRI Adi Buana Surabaya.
Roesli, U. (2014). Pedoman pijat bayi prematur & bayi usia 0-3 bulan.
Niaga Swadaya.Rosalina, I. (2015). Fisiologi Pijat Bayi.
Trikarsa.Simanungkalit, H. M. (2020). Pengaruh Pijat Terhadap Tingkat Kesulitan Makan Balita Usia 1 Tahun. Media Informasi, 15(2), 96–100.
Suprayoga, H. (2021). Capaian, Tantangan dan Peluang Pelaksanaan Strategi Nasional Percepatan Pencegahan Stunting Tahun 2018-2024. 1–24.
World Health Organization (WHO). (2017). Angka Penyebab Kematian Ibu dan Anak.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Alhidayah Alhidayah, Muzayyana Muzayyana, Sitti Nurul Hikma Saleh, Agustin Agustin, St.Rahmawati Hamzah, Siska Sibua

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Most read articles by the same author(s)
- Strahmawati Hamzah, Sitti Nurul Hikma Saleh, Muzayyana Muzayyana, Agustin Agustin, Alhidayah Alhidayah, Hafsia Khairun Nisa Mokodompit, Adelia Ginintu, Anastasya Datukramat, Edukasi Pijat Batuk Pilek Pada Balita Terhadap Peningkatan Pengetahuan Ibu di Desa Ratatotok Tengah , Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara: Vol. 3 No. 2.2 (2023): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara
- Grace I. V. Watung, Dalia Novitasari, Siska Sibua, Peningkatan Harga Diri Lansia Dengan Penerapan Terapi Psikoedukasi Keluarga Di Desa Sinsingon Kabupaten Bolaang Mongondow. , Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara: Vol. 4 No. 4 (2023): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN)
- Muzayyana Muzayyana, Alhidayah Alhidayah, Sitti Nurul Hikma Saleh, Agustin Agustin, St.Rahmawati Hamzah, Sri Dewi Supu, Penerapan Senam Hamil Untuk Menurunkan Nyeri Punggung Pada Ibu Hamil Trimester II dan III Di Kelurahan Mongkonai Kecamatan Kotamobagu Barat , Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara: Vol. 5 No. 1 (2024): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN)
- Muzayyana Muzayyana, Sitti Nurul Hikma Saleh, Alhidayah Alhidayah, Edukasi Pijat Oksitosin Untuk Meningkatkan Produksi ASI Pada Ibu Menyusui , Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara: Vol. 6 No. 2 (2025): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara Edisi April - Juni
Alhidayah Alhidayah,
Institut Kesehatan dan Teknologi Graha Medika, Indonesia,
Indonesia







