Analisa Pemasaran Pada Perencanaan Bisnis Klinik Delka

Authors

  • Lukas Leonardi, Universitas Esa Unggul,  Indonesia
  • Tantri Syah, Universitas Esa Unggul,  Indonesia
  • Dimas Negoro, Universitas Esa Unggul,  Indonesia
  • Ketut Sunaryanto, Universitas Esa Unggul,  Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.55338/jpkmn.v5i4.5001

Keywords:

Pemasaran, Bisnis Plan, Diabetes, Strategi, Klinik

Abstract

Pengabdian ini bertujuan untuk menganalisis strategi pemasaran yang efektif dalam perencanaan bisnis Klinik Delka, sebuah klinik yang berfokus pada layanan kesehatan khusus untuk penderita diabetes. Pengabdian ini dilakukan dengan pendekatan kualitatif dan kuantitatif, melibatkan survei dan wawancara mendalam dengan pasien potensial, tenaga medis, serta ahli pemasaran di bidang kesehatan. Hasil Pengabdian menunjukkan bahwa keberhasilan pemasaran Klinik Delka sangat bergantung pada pemahaman mendalam terhadap kebutuhan dan preferensi pasien. Beberapa faktor kunci yang ditemukan berpengaruh signifikan terhadap keputusan pasien dalam memilih layanan kesehatan adalah lokasi klinik yang strategis, kualitas layanan medis, reputasi tenaga medis, serta program edukasi dan dukungan yang komprehensif. Strategi pemasaran yang diusulkan meliputi penggunaan media digital untuk meningkatkan visibilitas dan aksesibilitas informasi tentang Klinik Delka, program rujukan pasien yang mengincentivasi loyalitas pasien, serta kolaborasi dengan komunitas dan organisasi kesehatan untuk memperluas jaringan dan pengaruh klinik. Implikasi praktis dari Pengabdian ini memberikan panduan bagi manajemen Klinik Delka dalam merumuskan dan menerapkan strategi pemasaran yang dapat mendukung pertumbuhan dan keberlanjutan bisnis klinik.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Hamza, L. M., & Agustien, D. (2019). Pengaruh Perkembangan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah Terhadap Pendapatan Nasional Pada Sektor UMKM di Indonesia. Jurnal Ekonomi Pembangunan, 8(2), 127–135. https://doi.org/10.23960/jep.v8i2.45

Insana, D. R. M. (2020). Penerapan Model Canvas, Marketing Mix Dan Teknologi Informasi Untuk Peningkatan Pemasaran Dan Penjualan (Pengabdian kepada Masyarakat untuk UMKM di Wilayah Cirebon). Jurnal Ilmiah Pangabdhi, 6(2), 168–173. https://doi.org/10.21107/pangabdhi.v6i2.7586

Wahbi, A. A. (2020). Marketing and Production Training and Distribution of Food during Pandemi Covid-19 in Food Franchise Business in Depok Area of West Java.

Yani, A. S., Fauziah, F., Putra, R. J., & Mila, M. (2020). Pemberdayaan Masyarakat Desa Cileuksa Dalam Meningkatkan Perekonomian Masyarakat Melalui UMKM. Jurnal Komunitas : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(1), 1–5. https://doi.org/10.31334/jks.v3i1.962

Downloads

Published

2024-12-05

How to Cite

Leonardi, L., Syah, T., Negoro, D., & Sunaryanto, K. (2024). Analisa Pemasaran Pada Perencanaan Bisnis Klinik Delka. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Nusantara, 5(4), 6303-6308. https://doi.org/10.55338/jpkmn.v5i4.5001

Most read articles by the same author(s)