Sosialisasi Alat Pelindung Diri pada Pekerja Repair di PT. X
DOI:
https://doi.org/10.55338/jpkmn.v4i3.1248Keywords:
Sosialisasi, APD, Penyakit Akibat KerjaAbstract
Pelaksanaan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) merupakan salah satu upaya untuk menciptakan tempat kerja yang aman dan sehat bebas dari pencemaran lingkungan, sehingga dapat mengurangi dan bebas dari kecelakaan kerja dan penyakit akibat kerja, sehingga dapat meningkatkan efisiensi dan produktivitas kerja. Salah satu bentuk penerapan K3 di tempat kerja yaitu berupa sosialisasi APD. Alat Pelindung Diri (APD) digunakan untuk melindungi dan menjaga keselamatan pekerja saat melakukan pekerjaan. APD harus sesuai dengan potensi bahaya dan resiko pekerjaannya sehingga efektif melindungi pekerja sebagai penggunanya. Dalam prakteknya, APD diatur dalam perundang-undangan dari Peraturan Menteri Ketenagakerjaan dan Transmigrasi yaitu Permenakertrans No. Per. 01/Men/1981 Pasal 4 ayat (3) yang menyebutkan bahwa kewajiban pengurus menyediakan secara cuma-cuma APD yang diwajibkan penggunaannya oleh tenaga kerja yang berada di bawah pimpinannya untuk mencegah Penyakit Akibat Kerja (PAK). Walaupun Alat Pelindung Diri tidak melindungi tubuh dari potensi bahaya secara sempurna, namun penggunaan alat pelindung diri dapat mengurangi tingkat keparahan yang mungkin terjadi.
Downloads
References
Andriyanto, M. R. (2017). Hubungan Predisposing Factor dengan Perilaku Penggunaan APD pada Pekerja Unit Produksi1 PT. Petrokimia Gresik. The Indonesia Journal of Occopational Safety and Health, 37-47.
Iskandar, M. (2010, Juli Selasa). Peraturan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Repulik Indonesia Nomor PER.08/MEN/VII/2010 Tentang Alat Pelindung Diri. Jakarta: Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Republik Indonesia.
Lusi Susanti, H. R. (2015). Pengantar Ergonomi Industri. Padang: Andalas University Press.
Supriyanto, Didik, etal. "ANALYSIS OF THE IMPLEMENTATION OF CERTAIN FUNCTIONAL POSITION EQUALIZATION POLICIES AT THE REGIONAL PERSONNEL, EDUCATION, AND TRAINING AGENCY OF MATARAM CITY, WEST NUSA TENGGARA PROVINCE." Jurnal Darma Agung 30. 2(2022): 687-696.
Victor Suryan, A. N. (2020). Peningkatan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) melalui Sosialisasi Alat Pelindung Diri (APD) Kepada Pekerja Kontruksi (Lokasi:Renovasi Gedung Perpustakaan Politeknik Penerbangan Palembang). Jurnal Inovasi Pengabdian dalam Penerbangan, 30-37.
Suma’mur p.k Keselamatan Kerja dan Pencegahan Kecelakan. Jakarta: Gunung Agung. (1995)
Tarwaka. (2008). Keselamatan dan Kesehatan Kerja, Manajemen dan Implementasi Kesehatan dan Keselamatan Kerja di Tempat Kerja. Surakarta: Harapan Press.
Suma’mur. Keselamatan Kerja dan Pencegahan Kecelakaan. Jakarta : Gunung Agung. 2001.
Suma'mur. Higene Perusahaan dan Kecelakaan Kerja. Cetakan 11. Jakarta: Gunung Agung. 1994. 5.Pratama EW. Hubungan Antara Perilaku Pekerja dengan Kejadian.
Permenakertrans No. Per. 01/Men/1981 Tentang kewajiban melapor adanya PAK
Peraturan. Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi. No: PER.03/MEN/1982. Tentang. Pelayanan kesehatan tenaga kerja. Menteri tenaga kerja dan transmigrasi R.I.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 Helmi Ghozy Rahmatullah, Ratna Ayu Ratriwardhani, Muhammad Satwiko, Nirmala Kaana Attaqiya, Friska Ayu
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Most read articles by the same author(s)
- Syahriatul Hikmiah Syahriatul, Friska Ayu, Julianti Saffana Zahra, Ridwan Khafid Alfaridzi, Merry Sunaryo, Edukasi Bahaya Kebisingan Pada Pekerja Sektor Informal Kota Surabaya , Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara: Vol. 4 No. 3 (2023): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN)
- Muhammad ilham Wahyudi, Muslikha Nourma Rhomadhoni, Fadeli Wibisono, Muhammad Iqbal Fahdi Arrochman, Friska Ayu, Edukasi Higiene dan Sanitasi Sebagai Upaya Pencegahan Penyakit Menular di Pondok Pesantren Kabupaten Pamekasan , Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara: Vol. 4 No. 3 (2023): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN)
- Friska Ayu, Merry Sunaryo, Aditya Bhayusakti, Julianti Saffana Zahra, Ridwan Khafid Al Farizi, Syahriatul Hikmiah, Program Siaga Tangguh Tanggap Bencana Kebakaran (SiTantek) Pada Pekerja KUB Mampu Jaya , Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara: Vol. 4 No. 2 (2023): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN)
- Merry Sunaryo, Friska ayu, Yauwan Tobing Lukiyanto, Reza Hery Mahendra P, Bagus Apriyan Trio Afandy, Pelatihan Hygiene Personal Pada Santriwati Di Pondok Pesantren Assalafi Al-Fithrah , Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara: Vol. 4 No. 3 (2023): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN)
- Moh. Nafiis Damanhuri Thoba, Friska Ayu, Afandi Sudarmawan, Merry Sunaryo, Penyedian Kotak P3K Di Perguruan Tinggi Swasta Kota Surabaya Sebagai Upaya Pencegahan Kecelakaan Kerja , Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara: Vol. 4 No. 3 (2023): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN)
- Ridwan Khafid Alfarizi, Friska Ayu, Julianti Saffana Zahra, Syahriatul Hikmiah, Merry Sunaryo, Simulasi Penanggulangan Kebakaran Pada UMKM Surabaya , Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara: Vol. 4 No. 4 (2023): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN)
- Muhammad Iqbal Fahdi Arrochman, Muslikha Nourma Rhomadhoni, Fadeli Wibisono, Muhammad Ilham Wahyudi, Friska Ayu, Edukasi Tentang 5R Pada Pondok Pesantren X Di Kabupaten Pamekasan , Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara: Vol. 4 No. 3 (2023): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN)
- aanisah apriyanti, Ratna Ayu Ratriwardhani, Diah Rini Febrianti, Muhammad Erwin Kusuma, Moch Sahri, Sosialisasi Tata Cara Sosialisasi Tata Cara Penggunaan dan Perencanaan Penyediaan APAR di CV. Karya Cipta Baru , Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara: Vol. 4 No. 4 (2023): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN)
- Diah Rini Febrianti, Ratna Ayu Ratriwardhani, Aanisah Azzahra, Muhammad Erwin Kusuma, Moch Sahri, Sosialisasi Penerapan 5R pada Pekerja Bengkel Reparasi Truk di CV. Karya Cipta Baru , Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara: Vol. 4 No. 4 (2023): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN)
- Daffa Anizar Irfansyah Irfansyah, Moch Sahri, Bayu Istiar, Ratna Ayu Ratriwardhani, Ari Adam Firmansyah, Education on the Importance of 5R Culture For CNC Workers at CV. Rahayu Sentosa , Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara: Vol. 4 No. 4 (2023): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN)