Penerapan Enkripsi Dan Deskripsi Menggunakan Algoritma Data Encryption Standart (DES) Dengan Pemograman Matlab
Keywords:
DES, MATLAB, GUI, Enkripsi, DeskripsiAbstract
Algoritma Data Encryption Standard (DES) adalah algoritma kriptografi yang termasuk dalam algoritma simetrik, dengan menggunakan kunci yang sama untuk enkripsi dan dekripsi. DES untuk enkripsi data menggunakan Graphical User Interface Matlab.Graphic User Interface (GUI) merupakan Matlab script file yang dibut untuk menunjukkan analisasuatu permasalahan.Matlab menyediakan toolnya dan dapat dilihat dengan mengetikkan ‘guide’ pada MATLAB command window. Algoritma DES dengan menggunakan software MATLAB mengefesienkan pengguna dalam melakukan proses enkripsi dan dekripsi data.
Downloads
Download data is not yet available.
Downloads
Published
2022-12-03
How to Cite
Sinaga, J. H., Pangaribuan, M. ., Fazly, Rivaldo, I., & Gunawan, I. (2022). Penerapan Enkripsi Dan Deskripsi Menggunakan Algoritma Data Encryption Standart (DES) Dengan Pemograman Matlab. Jurnal Media Informatika, 4(1), 63-69. Retrieved from https://ejournal.sisfokomtek.org/index.php/jumin/article/view/468
Issue
Section
Articles