Upaya Pencegahan Malnutrisi Pada Siswa – Siswi Kelas 5 SDN 4 Bilalang 1 Dengan Melakukan Edukasi Gizi Seimbang
DOI:
https://doi.org/10.55338/jpkmn.v6i3.6326Keywords:
Gizi seimbang, Edukasi, Anak sekolahAbstract
Gizi seimbang merupakan asupan harian yang jenis dan jumalah zat gizinya sesuaia dengan kebutuhan tubuh. Pemenuhan asupan gizi tersebut juga harus memperhatikan prinsip keanekaragaman pangan, aktivitas fisik, perilaku hidup bersih, dan menjaga berat badan normal untuk mencegah terjadinya masalah gizi. Gizi seimbang sangat dibutuhkan oleh tubuh agar bisa menjalankan fungsinya dengan baik terlebih anak sekolah. Gizi seimbang sangat dibutuhkan oleh anak sekolah untuk masa pertumbuhan akan tetapi kebanyakan anak sekolah belum mengetahui apa itu gizi seimbang. Tujuan dari edukasi ini adalah untuk memberikan pemahaman serta pengetahuan mengenai gizi seimbang. Metode yang digunakan dalam edukasi ini adalah metode ceramah serta menggunakan media powerpoint dan pembagian poster. Edukasi ini dilakukan untuk meningkatkan pengetahuan serta pemahaman yang pada akhirnya akan mempengaruhi sikap dan tindakan anak memperbaiki kebiasaan hidup sesuai dengan anjuran gizi seimbang dan mengetahui ukuran porsi makanan apa yang ada di piringku.
Downloads
References
Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan. (2018). Laporan Nasional Riskesdas 2018.
Dixon, J. B. (2010). The effect of obesity on health outcomes. Molecular and Cellular Endocrinology, 316(2), 104–108.
Fatehah, L. (2020). Pendidikan gizi sebagai upaya peningkatan pengetahuan dan sikap terhadap makanan bergizi pada anak sekolah dasar. Jurnal Gizi Dan Pangan, 15(1), 55–62.
Food and Agriculture Organization of the United Nations. (2020). School-based food and nutrition education.
Jatmikowati, T. E., Nuraini, K., Winarti, D. R., & Adwitiya, A. B. (2023). Peran Guru dan Orang Tua dalam Pembiasaan Makan Makanan Sehat pada Anak Usia Dini. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 7(2), 1279–1294. https://doi.org/10.31004/obsesi.v7i1.3223
Keats, E. C., Das, J. K., Salam, R. A., Lassi, Z. S., Imdad, A., Black, R. E., & Bhutta, Z. A. (2021). Effective interventions to address maternal and child malnutrition: an update of the evidence. Lancet Child Adolesc Health, 5(5), 367–384.
Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. (2020). Profil Kesehatan Indonesia Tahun 2020. In Profil Kesehatan Indonesia Tahun 2020.
Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. (2021). Laporan Nasional Studi Status Gizi Balita Indonesia (SSGBI) Tahun 2021.
Latifa, R. (2017). Gizi dan Tumbuh Kembang Anak Usia Sekolah Dasar. Alfabeta.
Mardiyanto, Y., Nurjanah, S., & Lestari, D. (2019). trategi Pencegahan Permasalahan Gizi di Indonesia. Pustaka Ilmu.
Nurhayati, I., Widiasih, E., Tursinawati, Y., & Riani, R. I. (2025). Pengaruh Edukasi Gizi Terhadap Pengetahuan, Sikap, Dan Perilaku Konsumsi Sayur Buah Pada Siswa Sekolah Dasar Di Kota Semarang. Jurnal Ilmu Kedokteran Dan Kesehatan, 12(4).
Sari, M., Andriani, D., & Pratiwi, N. (2020). Pengaruh edukasi gizi terhadap pengetahuan dan perilaku makan siswa sekolah dasar. Jurnal Gizi Dan Kesehatan Indonesia, 12(1), 45–52.
Sjarif, D. R. (2004). Penatalaksanaan Gizi Buruk pada Anak. Bagian Ilmu Kesehatan Anak FKUI-RSCM.
Suharjo, & Siti, N. (2020). Hubungan pengetahuan gizi dengan perilaku konsumsi makanan cepat saji pada siswa sekolah dasa. Jurnal Gizi Dan Pangan, 15(2), 98–106.
Yati, D. (2023). Edukasi Jajanan Sehat Pada Anak Usia Sekolah Di Tk Aisiyah Karangjati. ABDIMAS Madani, 5(2), 50–56. https://doi.org/10.36569/abdimas.v5i2.142
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Moh Rizki Fauzan, Sarman Sarman, Ni Wayan Dimkatni, Fachry Rumaf, Novia Fitruatus Sayariah, Hafsia Khairunisa Mokodompit

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Most read articles by the same author(s)
- Darmin Darmin, Fachry Rumaf, Moh Rizki Fauzan, Suci Rahayu Ningsih, Trinurjana Husain, Faramita Mamonto, Sosialisasi Pelaksanaan Sekolah Sehat , Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara: Vol. 3 No. 2.2 (2023): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara
- Fachry Rumaf, Henny Kaseger, Sarman Sarman, Moh. Rizki Fauzan, Ni Wayan Dimkatni, Hairil Akbar, Christien Gloria Tutu, Convergensi Pencegahan Stunting Melalui Rumah Desa Sehat , Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara: Vol. 5 No. 3 (2024): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN) Edisi Mei- Agustus
- Echa Effendi Siswanto Amir, Gita Sandi Patonengan, Sarman Sarman, Suci Tri Alga Mokoagow, Rahayu Masuara, Nizam Bambang Yudhoyono Daun, Penyuluhan Kesehatan Untuk Meningkatkan Pengetahuan dan Sikap Remaja Terhadap Penyakit Menular Seksual di SMK N 1 Kotamobagu , Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara: Vol. 5 No. 3 (2024): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN) Edisi Mei- Agustus
- Juritno H Gaib, Widya Astuti, Sarman Sarman, Nabila Potabuga, Mawadah Lakoro, Tiara Mokoagow, Edukasi Kesehatan Reproduksi Pada Remaja di SMK TI Cokroaminoto Kotamobagu , Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara: Vol. 5 No. 3 (2024): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara (JPkMN) Edisi Mei- Agustus
- Darmin Darmin, M. Noris M. Noris, Fachry Rumaf, Suci Rahayu Ningsih, Christien Gloria Tutu, Zuarda Jumainap Rumjani, Juraidin Juraidin, Nurul Hidayah, Ardianti Ardianti, Kurata A’yuni, Fitratun Nisah, Yuliani Yuliani, Pemanfaatan Pangan Fungsional Lokal : Inovasi Moringa Oleifera Menjadi Produk Bergizi , Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara: Vol. 6 No. 2 (2025): Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara Edisi April - Juni
- Moh. Rasyid Kuna, Alfiana P. Gonibala, Hafsia Khairunnisa Mokodompit, Ni Wayan Dimkatni, Amanda P Sugeha, Meita F. Gonibala, Penyuluhan Mengenai Dampak Menghirup Lem Ehabond Pada Ramaja Di SMP 8 Kopandakan Kotamobagu , Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara: Vol. 6 No. 3 (2025): Edisi Juli - September
- Moh. Rivaldi Mappa, Rizky Resvita R. Bahi, Sarman Sarman, Moh Rizki Fauzan, Firja Hasan, MP-ASI Daun Kelor (Folium Moringa Oleifera) untuk Pencegahan Stunting , Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Nusantara: Vol. 6 No. 3 (2025): Edisi Juli - September
Moh Rizki Fauzan,
Institut Kesehatan dan Teknologi Graha Medika,
Indonesia







