Pelatihan Guru Dalam Penggunaan Wordless Picture Book Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa SD

Authors

  • Nina Nurhasanah, Universitas Negeri Jakarta,  Indonesia
  • Gusti Yarmi, Universitas Negeri Jakarta,  Indonesia
  • Anggi Citra Apriliana, Universitas Negeri Jakarta,  Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.55338/jpkmn.v6i4.7059

Keywords:

Bahan Ajar, Kemampuan Berpikir kreatif, Pelatihan Guru, Wordless Picture Book, Siswa Sekolah Dasar, Garut

Abstract

Pelatihan bertujuan untuk peningkatan kompetensi guru dalam mengembangkan bahan ajar Pendidikan Pancasila di sekolah dasar untuk meningkatkan kemampuan berpikir siswa.  Secara factual bahan ajar yang digunakan guru di sekolah dasar masih kurang bervariasi hanya terbatas berupa buku guru dan buku siswa, sehingga diperlukan buku penunjang yang dapat digunakan guru dalam pembelajaran. Di sisi lain juga ditemukan masalah rendahnya kemampuan berpikir kreatif siswa. Bahan ajar yang dijadikan alternatif adalah buku Wordless Picture Book. Berdasarkan analisis situasi di wilayah Kecamatan Karangpawitan Garut Jawa Barat masihbelum banyak kegiatan pelatihan untuk meningkatkan kompetensi guru guru dalam mengembangkan bahan ajar. Metode pelatihan yang digunakan berupa ceramah, diskusi, tanya jawab, dan praktek penggunaan bahan ajar Wordless Picture Book. Hasil pelatihan menunjukkan meningkatnya pengetahuan guru mengenai teori dan konsep bahan ajar Wordless Picture Book dan kemampuan berpikir kreatif, serta kemampuan guru penggunaan bahan ajar Wordless Picture Book untuk meningkatkan kemampuan berpikir kreatif siswa. Hal ini dilihat dari hasil perbandingan skor pre-test dan post-test. Dengan pelatihan yang dilakukan, para guru meningkat kemampuan profesional dalam penggunaan bahan ajar Wordless Picture Book untuk meningkatkan kemampuan berpikir kreatif siswa.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Aguilar, N., Lythgoe, S., McShane, S., Mencer, J., Smith, K., Wilson, A., Brown-Falu, J. L., Price, G. J., McMaster, J., Zaheer, A., Zandona, K., Koch, S., Locke, T., Phillips, D., & Rockwell, J. (2006). Talking About Wordless Picture Books Acknowledgments.

Aisha Dian Kusuma, Sri Dwiastuti, M. (2018). Pengaruh Problem Posing dalam Model Pembelajaran Learning Cycle 5E terhadap Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa. Proceeding Biology Education Conference. https://journal.unj.ac.id/unj/index.php/pbe/about

Arif, M. M., & Hashim, F. (2008). Reading from the Wordless: A Case Study on the Use of Wordless Picture Books. English Language Teaching, 1(1), 121–126. https://doi.org/10.5539/elt.v1n1p121

Aswin Hadits, F. (2012). Psikologi Perkembangan Anak Usia Sekolah Dasar. NUANSA.

BeghettoTCreview. (n.d.).

Bram Patricia Angelina Made Frida Yulia Yohana Dian Rahayu, B., Irma Wahyuni Maria Paskalia Putri Nugraheni, H., Indra Aprilliandari, D., Handayani, R., Pratama Windianto, C., Deborah Kalauserang, E., Bestri Agustina Siregar, E., Grabiella Dinamika, S., Louise Catherine Widyananda, M., Apriyanti, C., Widyantoro, A., Buyandalai, E., Tumurbat, O.-E., Siregar, N., Firmansyah, F., Sari Harahap, Y., Zurniati, V., Astuti, I., Hartanto, W., … Angelina, P. (2022). LLTC Proceedings THE 9 th INTERNATION AL LANGUAGE AND LANGUAGE TEACHING CONFERENCE The contents of the book entirely the responsibility of the author. www.usd.ac.id/fakultas/pendidikan/pbi/

Clarken, R. H. (2009). Summary for Policymakers. In Intergovernmental Panel on Climate Change (Ed.), Climate Change 2013 - The Physical Science Basis (pp. 1–30). Cambridge University Press. https://doi.org/10.1017/CBO9781107415324.004

Fachrurrazi, A., Kinasi, T., & Hartanti, J. (2024). Pelatihan Pengembangan Kreativitas Guru Membuat Buku Cerita Tanpa Kata ( Wordless Story Book ) Berbasis Budaya Lokal Bagi Pendidik Anak Usia Dini. J-MAS: Jurnal Pengabdian Masyarakat., 2(4), 883–888.

Irma Savitri, W. (2021). Analisis Nilai Pendidikan Karakter pada Buku Cerita Ana “Buah Ketamakan.” JURNAL JPSD, 8(1), 26. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.26555/jpsd

Kus, E., Sartono, E., & Irawati, E. (2020). Child-Friendly Based Lift-the-Flap Story Book: Does It Affect Creative Thinking Ability and Self-Actualization of 4th Grade of Elementary Student?

Le Roux, A. (2012). The Production and Use of Wordless picture book in Parent-Child Reading: An Exploratory Study within a South African Context. The University of Stellenbosch.

Lestari, I. (n.d.). DEVELOPING WORDLESS PICTURE BOOK TO IMPROVE THE STORYTELLING ABILITY OF 5 TO 6 YEARS OLD CHILDREN.

Lin, R. (2012). A Study of Creative Thinking for Children’s Picture Book Creation. IERI Procedia, 2, 36–42. https://doi.org/10.1016/j.ieri.2012.06.048

Lisa Retnasari, M. T. H. (2018). PENDIDIKAN MULTIKULTURAL DENGAN PENDEKATAN ADITIF DI SEKOLAH DASAR. JPIS Jurnal Pendidikan Dan Ilmu Sosial, 28(1), 16–21. https://doi.org/10.2317/jpis.v28i1.6768

Marini, A., Sari, Y., & Mufida, W. (2023). 14 | Develop A Wordless Picture Book to Improve Critical Thinking Skills in Elementary School Develop A Wordless Picture Book to Improve Critical Thinking Skills in Elementary School. PrimaryEdu : Journal of Elementary Education, 7(1).

Monica, S. (2022). Pengembangan Wordless Picture Book Untuk Pembelajaran Bercerita Kelas Ii Sekolah Dasar. Jurnal Handayani, 13(1), 27. https://doi.org/10.24114/jh.v13i1.35824

Nadhifa Maheswari1, Nida Silma2, Pri Nur Wulandari3, Tri Suci Ramadhan4, A., & Marini5. (2023). MODEL_PEMBELAJARAN_BERBASIS_PERMAINAN_ENGKLEK_DALA. Jurnal Pendidikan Dasar Dan Sosial Humaniora, 2(3), 479–489. https://bajangjournal.com/index.php/JPDSH

Panayiota, M. J., & Tsilimeni, T. (2021). Developing children’s critical thinking through wordless book. Journal of Literary Education, 5. https://doi.org/10.7203/jle.5.21392

Qomariyah, D. N., Subekti, H., Ipa, J., Matematika, F., Ilmu, D., Alam, P., & Surabaya, U. N. (2021). PENSA E-JURNAL : PENDIDIKAN SAINS ANALISIS KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF: STUDI EKSPLORASI SISWA DI SMPN 62 SURABAYA. https://ejournal.unesa.ac.id/index.php/pensa/index

Yuli, T., & Siswono, E. (2016). Berpikir Kritis dan Berpikir Kreatif sebagai Fokus Pembelajaran Matematika (Issue 1).

https://www.melintas.id/pendidikan/345588070/melihat-dinamika-pendidikan-di-kabupaten-garut-data-terkini-kendala-tantangan-dan-solusi-menuju-kemajuan-berkelanjutan).

Downloads

Published

2025-10-17

How to Cite

Nurhasanah, N. ., Yarmi, G. ., & Apriliana, A. C. . (2025). Pelatihan Guru Dalam Penggunaan Wordless Picture Book Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa SD. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Nusantara, 6(4), 4932-4940. https://doi.org/10.55338/jpkmn.v6i4.7059

Issue

Section

Pendidikan dan Literasi Masyarakat